Disdukcapil Bulukumba Libatkan Forum Anak untuk Sosialisasi KIA

Senin, 28 Maret 2022 - 13:44 WIB
Ketua Forum Anak Panrita Lopi, M Rari Ikhfatullah menyambut baik kegiatan layanan jemput bola yang dilakukan bersama Dinas Dukcapil dengan menyisir pemukiman warga yang ada di pesisir.



Menurutnya, kegiatan tersebut sangat bermanfaat mengingat sangat memudahkan warga, khususnya anak-anak untuk mengakses Kartu Identitas Anak . Sebab jika tidak jemput bola anak-anak di wilayah itu tidak memiliki motivasi dan akses untuk ke Dinas Dukcapil. Untuk itulah Forum Anak Panrita Lopi mengambil peranan dalam menfasilitasi anak-anak mendapatkan KIA.

"Layanan jemput bola untuk mendata anak anak yang belum punya KIA merupakan langkah awal untuk memenuhi hak sipil anak anak di Kabupaten Bulukumba ," ungkapnya.
(agn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content