Penyandang Disabilitas Sujud Syukur Terima E-KTP dari Gubernur Sulsel

Sabtu, 30 Juli 2022 - 19:59 WIB
loading...
Penyandang Disabilitas...
Seorang penyandang disabilitas sujud syukur menerima KTP elektronik dari Gubernur Sulsel. Foto: Humas Pemprov Sulsel
A A A
MAKASSAR - Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman menyerahkan KTP Eletronik (E-KTP) dan Kartu Identitas Anak (KIA) kepada penyandang disabilitas, Jumat (29/7/2022). Mereka yang menerima ada yang langsung mengekspresikan dengan sujud syukur.

Penyerahan dilakukan pada kegiatan Pencanangan Gerakan Bersama Pelayanan Administrasi Kependudukan Bagi Penyandang Disabilitas Melalui Pendataan, Perekaman dan Penerbitan Dokumen Kependudukan (Biodata, KTP-el, KIA dan Akte Kelahiran) se-Sulawesi.



Ia minta penyandang disabilitas tidak malu mencantumkan ragam disabilitas di biodatanya. Karena ini akan membantu pemerintah dalam mewujudkan program jangka panjang.

“Saya penyandang disabilitas, saya menggunakan alat bantu (pendengaran) karena saya disabilitas,” sebutnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2523 seconds (0.1#10.140)