Datangi DLH, Puluhan Outsourcing Ungkap Permainan Pemkot Blitar

Senin, 11 Januari 2021 - 12:23 WIB
loading...
Datangi DLH, Puluhan...
Tampak eks tenaga outsourcing Pemkot Blitar yang mendatangi kantor Dinas Lingkungan Hidup untuk mempertanyakan nasib. (Foto/SINDonews/Solichan Arif)
A A A
BLITAR - Puluhan orang bekas tenaga outsourcing Pemkot Blitar bersama sama mendatangi Kantor Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Mereka yang sebelumnya bekerja di sektor kebersihan dan cleaning service tersebut, mempertanyakan alasan kontrak kerja yang diputus sepihak.

Mereka mengklaim mewakili 161 tenaga outsourcing yang sejak 31 Desember 2021 sama sama telah dirumahkan. "Kesalahan kami apa?," tanya Ani Rusminah, juru bicara eks tenaga outsourcing Pemkot Blitar Senin di Kantor DLH (11/1/2021).

(Baca juga: Ratusan Outsourcing Diputus, Pimpinan DPRD Kota Blitar Kelabakan Nyetir Mobdin Sendiri )

Sebelumnya, di setiap pergantian tahun, Pemkot Blitar selalu memperbarui kontrak kerja para tenaga outsourcing. Kebiasaan tersebut berlangsung mulai era Wali Kota Jarot Saiful Hidayat, dan dilanjutkan Wali Kota Blitar Muh Samanhudi Anwar yang pada tahun 2018 terjaring OTT KPK.

Namun mulai 31 Desember 2020, dari 290 orang tenaga outsourcing, kontrak kerja 161 orang diantaranya tiba tiba tidak diperpanjang. Dalam proses pemutusan kontrak kerja tersebut, kata Ani tidak ada pemberitahuan apapun terhadap tenaga yang tidak diperpanjang.

"Kenapa berbeda?, tanpa pemberitahuan dan penjelasan apapun," keluh Ani yang sudah lima tahun menjadi tenaga outsourcing bidang pemadam kebakaran di Pemkot Blitar. Di Kantor DLH, para eks tenaga outsourcing ini juga menyoal proses rekrutmen tenaga outsourcing baru (tahun 2021) yang dinilai banyak kejanggalan.

(Baca juga: Pembakaran Ponpes Al-Furqon Lamongan, Ketua MUI Jatim: Saya Klarifikasi Dulu )

Mereka menyoroti penambahan tenaga outsourcing dari 290 orang menjadi 310 orang. Penambahan yang dengan lebih dulu memutus sepihak kontrak kerja 161 tenaga lama. Aris Wicaksono, eks tenaga outsourcing lain mengungkapkan adanya dugaan tenaga baru (outsourcing) tahun 2021 fiktif.

Diduga ada 18 nama yang ketika dicek di alamat yang bersangkutan ternyata tidak ada. Mereka diduga warga Kabupaten Blitar yang saat daftar menggunakan alamat warga Kota Blitar. Nama nama diduga fiktif tersebut diumumkan melalui web PT selaku pihak ketiga yang digandeng Pemkot Blitar.

"Ini namanya dugaan manipulasi. Buktinya ada dan lengkap," kata Aris. Spekulasi yang berkembang, pemutusan sepihak 161 tenaga outsourcing tersebut imbas pilkada 2020. Mereka dianggap sebagai loyalis Henry Prapdipta Anwar, putra Muh Samanhudi Anwar yang di pilkada 2020 lalu maju sebagai cawali melawan cawali petahana Santoso.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengembangan Wilayah...
Pengembangan Wilayah Timur Indonesia, PKSS Siapkan Tenaga Kerja Berkualitas
Fasilitas Baru Pengolahan...
Fasilitas Baru Pengolahan Biji Kakao di Sumedang Serap Tenaga Kerja Lokal
Tekan Pengangguran di...
Tekan Pengangguran di Banten, Airin-Ade Siap Reformasi Bidang Ketenagakerjaan
Soal Tenaga Kerja Lokal...
Soal Tenaga Kerja Lokal di KIK, Bupati Dico Upayakan Warga Kendal Siap Bersaing
May Day 2024, Buruh...
May Day 2024, Buruh di Malang: Cabut UU Cipta Kerja dan Hapus Outsourcing
Dapat Surat Kuasa, RPA...
Dapat Surat Kuasa, RPA Perindo Siap Pulangkan TKW di Malaysia yang Tak Digaji Setahun
RS Delta Surya Sidoarjo...
RS Delta Surya Sidoarjo Bagikan BPJS Ketenagakerjaan Gratis ke Pekerja Rentan
Sambangi Pabrik di Tegal,...
Sambangi Pabrik di Tegal, GBB Pastikan Ganjar Presiden Pilihan Buruh
Ribuan Buruh Kenakan...
Ribuan Buruh Kenakan Kaus GBB Goes To Pabrik, Ganjar Go To Istana
Rekomendasi
Gaji 2 Juta Apakah Wajib...
Gaji 2 Juta Apakah Wajib Zakat? Ini Penjelasan dan Aturan yang Berlaku
Shahabi Sakri Jadi Saingan...
Shahabi Sakri Jadi Saingan Ajil Ditto? Rebutin Davina Karamoy di Series Culture Shock!
Seru dan Penuh Ketegangan,...
Seru dan Penuh Ketegangan, Streaming MasterChef Indonesia 2025 di VISION+
Berita Terkini
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
38 menit yang lalu
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
3 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
3 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
3 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
4 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
4 jam yang lalu
Infografis
Protes Proyek Nimbus-Dukung...
Protes Proyek Nimbus-Dukung Palestina, Puluhan Karyawan Dipecat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved