Janda Muda Dibacok Mantan Suami hingga Tangan Nyaris Putus, Tewas Usai Diamputasi
Tragis. Septi Vanesia Putri (23), seorang janda beranak satu di Kabupaten Ogan Ilir, Sumsel, tewas dibacok oleh mantan suaminya, Demiyanto (31).
Banyak Utang, Mantan Anggota DPRD Pidie Jaya Selundupkan 5 Kg Sabu ke Palembang
Saiful Bahri (39) mantan anggota DPRD Pidie Jaya, Aceh ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN) Sumatera Selatan saat menyelundupkan narkoba jenis sabu.
Pakai Skema KPBU, Puluhan Kilometer Jalan di Sumsel Segera Diperbaiki
Provinsi Sumsel menjadi yang pertama dan satu-satunya daerah yang menerapkan program perbaikan jalan preservasi dengan skema Kerjasama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU).
Puluhan Pedagang di Pasar Cinde Menolak Divaksinasi
Penyuntikan vaksin tahap kedua di Palembang masih terus berlanjut, kali ini dilakukan di kawasan Pasar Cinde terhadap ratusan pedagang di sejumlah pasar yang tersebar di Kota Palembang.
Berebut Pakai Kendaraan, Istri Terseret Mobil Laporkan Suami ke Polisi
Gara-gara berebut memakai kendaraan untuk kepentingan mengantar anak sekolah sepasang suami istri di Palembang terlibat adu mulut. Bahkan YU sang istri terseret saat hendak menaiki mobil.
Kades di Sumsel Terancam Hukuman Mati, Gunakan Dana COVID-19 untuk Berjudi
AKR (43), Kepala Desa Sukowarno, Kabupaten Musi Rawas (Mura), Sumsel, terancam hukuman mati setelah menggunakan dana pencegahan Corona yang bersumber dari dana desa untuk bermain judi.
Jeritan Wanita Ini Bikin Gempar, Sudah Bersimbah Darah 2 Tangannya Nyaris Putus
Jeritan seorang wanita dari dalam hutan di belakang rumah menggemparkan warga Desa Payakubung, Indralaya Utara, Ogan Ilir, Sumatera Selatan (Sumsel),. Warga yang mendengar jeritan itu pun langsung ke lokasi.
Kejari PALI Akan Tetapkan Tersangka Dugaan Koropsi Proyek Normalisasi Sungai Senilai Rp5 M
Tidak lama lagi, Kejari Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir bakal menetapkan tersangka kasus dugaan penyalahgunaan anggaran proyek normalisasi sungai di Kecamatan Abab.
BBPJN Perbaiki Jalan Sepanjang Jalur LRT
Perbaikan jalan disepanjang jalur LRT Palembang menyisakan satu ruas yang belum terselesaikan, yakni akses jalan menuju Bandara Sultan Mahmud Badaruddin II, Palembang, tepatnya di Jalan Harun Sohar.
Dordor! Digerebek, Pengedar Narkoba Sembunyikan Sabu di Celana Dalam
Penggerebekan terhadap Roby (25) pengedar sabu di Musi Banyuasin, Sumsel diwarnai tembakan peringatan dari petugas karena tersangka ingin melarikan diri.
Tak Ada Anggaran untuk Layanan KB Gratis, Angka Kehamilan di OKU Meningkat
Pemda OKU melalui Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana mengakui tidak memberikan layanan KB gratis bagi masyarakat lantaran tidak mempunyai anggaran.
Usai Transaksi Narkoba, Residivis Kambuhan dan Pembeli Tak Berkutik Ditangkap Polisi
Satuan Reskrim Narkoba Polres Ogan Komering Ulu Selatan, Provinsi Sumatera Selatan (Sulsel) membekuk dua pria yang merupakan pengedar dan pembeli narkoba di jalan setapak, Desa Plangki, Kecamatan Buay Rawan. Dalam penyergapan ini, polisi berhasil mengamankan barang bukti sabu seberat 8,98 gram.
Rampok Sadis Bersenjata Api Tak Berdaya Dibekuk Tim Srigala Polres Musi Banyuasin
Kawanan perampok sadis bersenjata api, menggemparkan warga di Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Aksi perampokan kawanan ini sempat terekam CCTV yang
Pos Polantas Dekat Rumdin Kapolda Sumsel Dilempar Molotov
Polantas 412 yang berlokasi di simpang Golf Kecamatan Ilir Timur (IT) III, dekat Rumdin Kapolda Sumsel dilempar molotov oleh orang tak dikenal.
Gunakan Rompi dan Diborgol, Wabup OKU Terpilih Johan Anuar Keluar dari Rutan Menuju Pelantikan
Wakil Bupati Ogan Komering Ulu (OKU) terpilih periode 2020-2025, Johan Anuar, sekaligus terdakwa kasus korupsi lahan kuburan keluar dari Rumah Tahanan Negara Klas I Palembang untuk mengikuti proses pelantikan kepala daerah di Griya Agung, Jumat (26/2/2021).
Kebakaran Dahsyat di Ogan Ilir, Diduga dari Penampungan Minyak Ilegal
Peristiwa kebakaran dahsyat terjadi di Ibul Besar II, Kabupaten Ogan Ilir. Api diduga berasal dari bongkar muat minyak dari atas mobil ke dalam drum penampungan minyak.
Kawanan Pembobol Toko Diringkus, Polisi Dapat Karangan Bunga
Tim Elang Polsek Talang Ubi Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) berhasil meringkus kawanan pembobol toko di pasar impres Pendopo Kecamatan Talang Ubi yang selama ini meresahkan para pedagang.
Sering Memaksa, Sindikat Juru Parkir Liar Stasiun LRT Ampera Palembang Disikat
Sindikat juru parkir (Jukir) liar yang beroperasi di bawah Stasiun LRT Ampera Palembang, Sumatera Selatan akhirnya digelandang ke Polsek Ilir Timur I.
Viral! Warga Muratara Nangkap Ikan di Jalan Penuh Kubangan Lumpur
Viral! Seorang anak dan pria di Muratara, Sumsel menangkap ikan di tengah jalan berlumpur, Kamis (25/2/2021). Aksi ini sebagai bentuk protes kerusakan jalan.
Kerap Menodong Warga Pendatang, Paman dan Keponakan Ditangkap Polisi
M Iqbal (20), yang merupakan paman dari Apriadi (19), ditangkap anggota Unit Reskrim Polsek Ilir Barat II, Senin (22/2/2021), lantaran sering melakukan aksi penodongan.