Nyangkut di Kabel Telepon saat Lompat dari Flyover, Pemuda Nias Terkapar

Jum'at, 13 Mei 2022 - 08:18 WIB
loading...
A A A
Menurut Amir, meski paguyuban warga Nias tidak ada yang mengenal korban, namun warga berhasil mendapat nomor kontak keluarga korban dari nomor kontak yang menghubungi ponsel korban.



Kepada Amir, kakak korban, Winta Harefa mengaku, Erwin pergi dari rumah tanpa sepengetahuan keluarga. Sebelumnya Ermin mengatakan akan merantau mencari kerja ke Bukittinggi.

Hingga Jumat dini hari belum diketahui kronologis dan motif kejadian.

Sementara akibat jatuh dari ketinggian 15 meter, korban mengalami bengkak pada kepala dan memar pada bahu. Hingga kini korban masih tidak sadarkan diri di rawat di rumah sakit.
(nic)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2116 seconds (0.1#10.140)