Karangan Bunga Pramono-Doel di Balai Kota Dirusak Oknum Massa Aksi Indonesia Gelap

Jum'at, 21 Februari 2025 - 18:47 WIB
loading...
Karangan Bunga Pramono-Doel...
Puluhan karangan bunga ucapan selamat kepada Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Pramono Anung-Rano Karno di depan Balai Kota, Jakarta Pusat dirusak pengunjuk rasa. Foto/SindoNews
A A A
JAKARTA - Puluhan karangan bunga ucapan selamat kepada Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta Pramono Anung-Rano Karno di depan Balai Kota, Jakarta Pusat dirusak oknum massa aksi Indonesia Gelap . Karangan bunga yang berada di Jalan Medan Merdeka Selatan itu tampak porak poranda.

Dalam rekaman video amatir yang viral di media sosial terlihat massa aksi yang mengenakan pakaian serba hitam tanpa almamater itu melakukan perusakan dengan menendangi karangan bunga saat menuju ke kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat melintasi Balai Kota.



"Iya tadi mahasiswa demo ada sekitar 200 orang. Sebelum hujan tadi pukul 15.00 WIB," ujar salah seorang petugas pengamanan Balai Kota yang enggan disebut namanya, Jumat (21/2/2025).

Massa aksi yang melakukan longmarch dari arah Gambir mendapat pengawalan ketat dari aparat kepolisian. "Dari gambir kayanya, tapi mereka dikawal polisi tadi di belakangnya. Untung gak ngerusak yang ada di depan sini (Balaikota)," ujarnya.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Unjuk Rasa Tolak UU...
Unjuk Rasa Tolak UU TNI di Sukabumi Rusuh, Massa dan Polisi Bentrok
Demo Tolak UU TNI di...
Demo Tolak UU TNI di Surabaya Ricuh, Massa Lempar Batu dan Bom Molotov ke Polisi
2 Orang Masih Dirawat...
2 Orang Masih Dirawat di RS Brawijaya dan Saiful Anwar usai Unjuk Rasa UU TNI
Pengunjuk Rasa UU TNI...
Pengunjuk Rasa UU TNI Diduga Alami Kekerasan Seksual hingga Fisik saat Ditangkap
Sejumlah Pedemo Tolak...
Sejumlah Pedemo Tolak UU TNI di Malang Hilang Kontak
2 Bangunan Gedung DPRD...
2 Bangunan Gedung DPRD Kota Malang Dibakar Demonstran Tolak RUU TNI
Demo Tolak UU TNI Rusuh,...
Demo Tolak UU TNI Rusuh, Massa Bakar Gedung DPRD Malang
Tolak Pengesahan RUU...
Tolak Pengesahan RUU TNI, Massa Mahasiswa Masih Padati Gedung DPRD Jabar hingga Malam
Polisi Pukul Mundur...
Polisi Pukul Mundur Massa Aksi Tolak Revisi UU TNI dari Gedung DPR RI
Rekomendasi
Karier Militer Mayjen...
Karier Militer Mayjen TNI Piek Budyakto, Pangdam IX/Udayana yang Baru
Meta AI Sudah Terintegrasi...
Meta AI Sudah Terintegrasi di WhatsApp, Facebook, dan Instagram, Ini Cara Memakainya!
10 Negara dengan Kekuatan...
10 Negara dengan Kekuatan Militer Terlemah, Banyak yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Berita Terkini
Oknum TNI AL Pelaku...
Oknum TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Bajarbaru Kalsel Terancam Dipecat
3 jam yang lalu
Oknum Anggota TNI AL...
Oknum Anggota TNI AL Pelaku Pembunuhan Wartawati di Banjarbaru Kalsel Ditangkap
5 jam yang lalu
Kodam I BB Tegaskan...
Kodam I BB Tegaskan Usut Laporan Afner Harahap Terkait Kasus Dugaan Perzinahan Praka NM
5 jam yang lalu
Kejati Geledah Kantor...
Kejati Geledah Kantor Penghubung Sultra di Jakarta Terkait Dugaan Korupsi APBD
6 jam yang lalu
JICT Berangkatkan 600...
JICT Berangkatkan 600 Warga Jakut Mudik Gratis ke Surabaya dan Malang
6 jam yang lalu
Kunjungi Rumah Briptu...
Kunjungi Rumah Briptu M Ghalib Korban Penembakan TNI, Kapolri Sampaikan Belasungkawa
7 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved