Bupati Asmat Ajak Tenaga Kesehatan Semangat Layani Masyarakat

Rabu, 14 April 2021 - 22:25 WIB
loading...
A A A
"Setiap bulan sekali kami lakukan pelayanan pusat kesehatan keliling (Pusling) untuk warga di kedua distrik setempat," ujarnya.

Ia juga menyampaikan walaupun serba terbatas, kata Kapus Binam, para tenaga kesehatan tetap memberi pelayanan semaksimal mungkin untuk warga.

"Di Puskemas Binam ada 38 tenaga kesehatan, ASN 20 dan satu dokter dan sisanya perawat kontrak," katanya.

Dijelaskan, kekompakan tim dalam pelayanan tetap berjalan. Namun demikian ia berharap agar distribusi obat-obatan ke Puskesmas dipercepat.

"Karena dalam beberapa bulan terakhir, kunjungan warga ke Puskesmas sangat banyak, maka itu stok obat-obat harus tetap ada, sehingga mampu melayani warga dengan baik, " tutur Kapus Binam.
(atk)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1584 seconds (0.1#10.140)