Vaksinasi Dosis Kedua di Sulsel Butuh Intervensi Pemerintah

Kamis, 06 Januari 2022 - 11:04 WIB
“Contoh kan boleh divaksin kalau tensinya di bawah 180. Tapi yang kurang paham baru 160 dia sudah takutmi. Tapi itu akan kita perbaiki ke depan,” janjinya.



Arman menambahkan sejauh ini masih ada sejumlah daerah yang realisasi vaksinasinya masih rendah. Misalnya di Jeneponto yang realisasi dosis pertamanya masih 54,35 persen dan dosis kedua 22,01 persen.

Selain Jeneponto, juga ada Luwu Utara yang realsiasinya masih di bawah 60 persen, yakni baru 58,73 untuk dosis pertama dan 24,90 untuk dosis kedua.

“Inilah daerah-daerah yang akan diintervensi untuk segera meningkatkan capaian vaksinasinya. Secara umum semua daerah tetap kita dorong untuk terus menggenjot vaksinasi,” pungkasnya.
(agn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content