Lapangan Minyak Mulai Produksi, Bupati Sumenep: Karpet Merah untuk Investor Hulu Migas

Kamis, 15 Desember 2022 - 05:14 WIB
loading...
A A A
"Peresmian Lapangan 2M bersamaan dengan Lapangan JTB, sehingga prosesinya digabung," kata Indra Zulkarnain.

Indra Zulkarnain mengapresiasi kinerja yang telah dijalankan HCML. Sehingga pengerjaan konstruksi dan produksi Lapangan 2M bisa tepat waktu.

"Kami sampaikan apresiasi atas dukungan dari Pemerintah Kabupaten Sumenep terhadap pembangunan Lapangan 2M sehingga bisa cepat selesai," ujarnya.

Temuan dan produksi gas di Jawa Timur kemungkinan besar masih bisa ditingkatkan dan diserap pelaku industri di provinsi ini. Dia berharap, produksi gas dapat terus ditingkatkan untuk mendukung pasokan energi nasional.
(shf)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1863 seconds (0.1#10.24)