Bapak dan Anak di Ponorogo Dijebloskan Tahanan Gara-gara Petasan dan Balon Udara

Sabtu, 07 Mei 2022 - 23:50 WIB
loading...
Bapak dan Anak di Ponorogo...
Bapak dan anak di Kabupaten Ponorogo, dijebloskan ke tahanan usai tertangkap memproduksi petasan dan balon udara. Foto/iNews TV/Ahmad Subekhi
A A A
PONOROGO - Bapak dan anak di Kabupaten Ponorogo, harus merasakan dinginnya sel tahanan Polres Ponorogo, usai keduanya ditangkap karena memproduksi petasan dan balon udara. Warga Desa Carangrejo, Kecamatan Sampung, Kabupaten Ponorogo ini ditangkap, karena aksinya sangat membahayakan masyarakat.



Petasan yang biasa diterbangkan dengan balon udara, sangat membahayakan keselamatan penerbangan, serta bisa memicu kebakaran. Bapak dan anak berinisial JA, dan AA hanya bisa pasrah saat digelandang ke Polres Ponorogo, untuk menjalani pemeriksaan yang dilakukan penyidik Satreskrim Polres Ponorogo.



Wakapolres Ponorogo, Kompol Meiridiani mengatakan, penangkapan kedua tersangka ini berawal dari penangkapan AA (19). "AA ditangkap saat membawa petasan. Mengetahui anaknya ditangkap, JA berupaya menyembunyikan petasan produksinya," tuturnya.



Ratusan biji petasan hasil produksi JA, akhirnya ditimbun di dalam tanah untuk mengelabuhi petugas. Namun upaya itu gagal, polisi tetap berhasil mengendus ulah pelaku, dan akhirnya menggelandang pelaku JA ke Polres Ponorogo untuk penyelidikan.



Langkah tegas menangkap dan menahan pelaku pembuat petasan dan balon udara ini, menurut Meiridiani merupakan tindakan untuk memberikan efek jera terhadap pelaku, karena ulahnya sangat membahayakan masyarakat dan tranportasi udara.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jangan Main Petasan...
Jangan Main Petasan di Jakarta, Sanksinya Bisa Dipenjara hingga Denda Rp50 Juta
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
Kadis Budparekraf Sumut...
Kadis Budparekraf Sumut Ditahan Terkait Korupsi Penataan Situs Sejarah Senilai Rp817 Miliar
Mantan Gubernur Bengkulu...
Mantan Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti Ditahan terkait Kasus Korupsi Izin Kebun Sawit
Polisi Tahan Nikita...
Polisi Tahan Nikita Mirzani sebagai Tersangka Kasus Pengancaman dan Pemerasan
3 Bos Skincare di Makassar...
3 Bos Skincare di Makassar Akhirnya Ditahan, Mira Hayati Tak Lagi Glamor
Anggota DPRD Depok Tersangka...
Anggota DPRD Depok Tersangka Kasus Dugaan Pencabulan Anak Ditahan
Tersangka Pelecehan...
Tersangka Pelecehan Agus Buntung Menangis Histeris saat Ditahan Jaksa
Sopir Truk Penyebab...
Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Maut di Tol Malang Ditahan
Rekomendasi
Daftar Rest Area Tol...
Daftar Rest Area Tol Trans Jawa untuk Mudik Lebaran Tahun 2025
Meski Digempur AS Besar-besaran,...
Meski Digempur AS Besar-besaran, Houthi Masih Tembakkan Rudal Balistik ke Israel
Kekayaan Bersih Pangeran...
Kekayaan Bersih Pangeran William Tembus Rp1,9 Triliun, Ini Sumber Penghasilannya
Berita Terkini
Rezeki Jelang Lebaran,...
Rezeki Jelang Lebaran, Pemerintah Desa Wunut Bagi-bagi THR Rp200.000 ke Warganya
6 menit yang lalu
Pendiri Animal Hope...
Pendiri Animal Hope Shelter Divonis 3 Bulan, JPU Kejari Tangerang Ajukan Banding
20 menit yang lalu
Miris! 3 Siswa SD di...
Miris! 3 Siswa SD di Gresik Curi Motor, Beraksi di 4 Lokasi
28 menit yang lalu
Sindir Pengesahan RUU...
Sindir Pengesahan RUU TNI, Lukisan Majelis Menang Sendiri Mejeng di Depan Gedung DPR
37 menit yang lalu
Tebing Tol Semarang...
Tebing Tol Semarang ABC Longsor Sepanjang 100 Meter, Tutup Akses ke Permukiman Warga
1 jam yang lalu
Massa Pro dan Kontra...
Massa Pro dan Kontra RUU TNI Mulai Datang ke Depan Gedung DPR
2 jam yang lalu
Infografis
4 Negara di Dunia yang...
4 Negara di Dunia yang Tidak Memiliki Pesawat Tempur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved