Kabar Gembira! TPP ASN Pemkot Makassar Mulai Dicairkan Pekan Ini

Rabu, 06 April 2022 - 16:40 WIB
loading...
A A A
"Beban kerja antar SKPD berbeda. Tidak mungkin intensitas kerja ringan disamakan dengan yang berat. Jadi ada kategorinya," kata Danny, sapaan akrabnya.



Pelaporan terhadap kinerja pun dilakukan setiap hari. Jika belum memenuhi syarat, maka akan ada pengurangan besaran TPP yang diterima.

Tentunya, kata Danny, langkah ini bertujuan meningkatkan kinerja pegawai dan kualitas pelayanan kepada masyarakat.

"TPP bukan bagi-bagi uang, tetapi ada poin berdasarkan kinerja yang dinilai," pungkasnya.
(tri)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1386 seconds (0.1#10.140)