Dinilai Sudah Tak Layak, Pedagang di Pasar Pakalu Bakal Direlokasi

Minggu, 06 Februari 2022 - 15:33 WIB
loading...
Dinilai Sudah Tak Layak,...
Pemerintah Kabupaten Maros, berencana akan merelokasi Pasar Pakalu yang terletak di Kecamatan Bantimurung, Kabupaten Maros. Foto: Ilustrasi
A A A
MAROS - Pemerintah Kabupaten Maros, berencana akan merelokasi para pedagang di Pasar Pakalu yang terletak di Kecamatan Bantimurung, Kabupaten Maros.

Hal ini disampaikan Kepala Dinas Kepala Dinas Koperasi UKM Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Maros, To Wadeng, Minggu (6/2/2022). Pemindahan pasar ini dilakukan karena tingginya biaya retribusi yang dipungut dari para pedagang .



"Biaya retribusi di Pasar Pakalu itu sekitar Rp200 ribu sampai Rp400 ribu perbulannya. Sementara pasar lain yang dikelolah oleh Pemda, biaya retribusi tertinggi itu hanya Rp150 ribu. Itupun sudah jenis ruko lantai dua," ujarnya.

To Wadeng menyebutkan, Pemda Maros tak lagi menerima pungutan atas biaya retribusi pedagang pasar pakalu. Karena yang menerima retribusi merupakan pemilik lahan. "Karena ketika kita menerima pungutan, itu akan membebani pedagang," sambungnya.

To Wadeng mengatakan, tingginya biaya retribusi tersebut dipicu akibat bangunan pasar tidak berdiri di lahan milik Pemda Maros .

"Kami sudah beberapa kali melakukan negosiasi bersama pihak TNI dalam hal ini Kodam XIV Hasanuddin sebagai pemilik lahan. Namun sampai hari ini belum ada kejelasan, sementara masyarakat kita sudah membutuhkan kehadiran Pemda terkait kejelasan nasib mereka dan pembenahan pasar itu sendiri," sebutnya.

Tak hanya itu, kondisi bangunan pasar pun sudah sangat memprihatikan. Sehingga dikhawatirkan, jika tidak direlokasi secepatnya maka akan menelan korban.

"Bangunannya sudah puluhan tahun tidak tersentuh perbaikan. Karena memang ada ketentuan ketika itu bukan aset Pemda, maka tidak kita lakukan perbaikan," jelasnya.

Dia menuturkan, pihaknya telah menerima perintah dari Bupati Maros , untuk mencari alternatif lokasi pemindahan pasar. "Sudah ada tiga opsi lokasi pemindahan pasar. Insyaallah dalam waktu dekat akan kami ajukan untuk permintaan pembebasan lahan," tuturnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Momen Emak-emak Grobogan...
Momen Emak-emak Grobogan Cecar Kaesang Naik Jet Pribadi ke Amerika
Ini Harapan Pedagang...
Ini Harapan Pedagang Pasar Kebon Roek Mataram kepada Cagub NTB Ummi Rohmi
Bank Jatim Siap Revitalisasi...
Bank Jatim Siap Revitalisasi Pasar Kembang Surabaya
Gempa M5,8 Gunungkidul...
Gempa M5,8 Gunungkidul Nyaris Robohkan Pasar Prambanan Sleman
Pasar Tumenggungan Kebumen...
Pasar Tumenggungan Kebumen Kian Memprihatinkan, Travelator Tak Berfungsi Sejak Dibangun
Revitalisasi Pasar Talaga,...
Revitalisasi Pasar Talaga, Eman Suherman Duduk Bersama Pedagang Serap Aspirasi
Banjir Katingan Kalteng...
Banjir Katingan Kalteng Meluas, Pasar Tradisional Lumpuh Total
Pantau Harga Sembako,...
Pantau Harga Sembako, Bupati Koltim Disambut Antusias Ibu-ibu
Hujan Deras, Pasar Takjil...
Hujan Deras, Pasar Takjil Pringsewu Hancur Disapu Angin Kencang
Rekomendasi
Trump Dipukul Wajahnya...
Trump Dipukul Wajahnya dengan Mikrofon oleh Reporter, Langsung Beri Tatapan Maut
Pastikan Subsidi Tepat...
Pastikan Subsidi Tepat Sasaran, Menteri Bahlil: Karena itu Hak Rakyat yang Tidak Mampu
Penerapan KUHP Baru...
Penerapan KUHP Baru 2026, LBH Ansor: Semangat Lepas dari Warisan Kolonial
Berita Terkini
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
1 jam yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
2 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
2 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
3 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
3 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Tiga Alasan Netanyahu...
Tiga Alasan Netanyahu Tak Berani Melanjutkan Perang di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved