44 Napi Dapat Natal Remisi, 1 Orang Langsung Bebas

Minggu, 26 Desember 2021 - 10:00 WIB
loading...
44 Napi Dapat Natal...
Puluhan narapidana di Rutan Kelas I Depok mendapat remisi Natal 2021. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
DEPOK - Puluhan narapidana di Rutan Kelas I Depok mendapat remisi Natal 2021. Remisi diberikan kepada 44 orang yang beragama Nasrani.

“Remisi menjadi kado terindah bagi Narapidana karena bisa mengurangi masa hukuman yang didasarkan ketentuan perundang-undangan yang berlaku,” kata Kepala Rutan Kelas I Depok Andi Gunawan kepada wartawan di Depok, Minggu (26/12/2021).

Sebanyak 44 orang yang mendapat remisi ini dinyatakan sudah memenuhi syarat administratif dan subtantif. Mereka yang mendapat remisi terdiri dari RK I 15 hari diberikan kepada 11 orang, RK I 1 bulan diberikan kepada 28 orang, RK I 1 bulan 15 hari diberikan 4 orang.

“RK II langsung bebas 1 bulan diberikan kepada satu orang yang sedang menjalani asimilasi di rumah,” tukasnya.



Hak remisi diberikan sebagai wujud apresiasi terhadap pencapaian perbaikan diri yang tercermin dalam sikap dan perilaku sehari-hari narapidana. Diharapkan remisi yang diberikan dapat menjadikan narapidana menjadi lebih baik lagi.

“Untuk semua narapidana agar nantinya bisa berubah menjadi lebih baik lagi dan benar-benar menjadi anggota masyarakat yang taat hukum dan tidak akan mengulangi kesalahannya kembali,” harapnya.

Dia berpesan, agar seluruh narapidana terus bersikap baik dimanapun berada.

“Semoga dengan adanya kegiatan pemberian Remisi Khusus dalam Perayaan Natal ini bisa membuat narapidana terus berkelakuan baik selama menjalani masa pidananya. Karena pada dasarnya berkelakuan baik adalah hal yang utama dalam menjalani masa pidana dan setelah menjalani masa pidana (bebas),” pungkasnya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Kepala Rutan Pekanbaru...
Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Buntut Tahanan Dugem di Sel
300 Napi Rutan Salemba...
300 Napi Rutan Salemba Dipindahkan ke Jawa Barat dan Banten dalam Semalam
46 Napi Kabur Dimasukkan...
46 Napi Kabur Dimasukkan Kembali ke Lapas Kutacane, 6 Masih Buron
70 Napi Lapas Bekasi...
70 Napi Lapas Bekasi Terima Remisi Khusus Natal 2024, 1 Bebas
191 Napi Kelas I Cipinang...
191 Napi Kelas I Cipinang Dapat Remisi Natal, 5 Orang Langsung Bebas
Terungkap, Ini Identitas...
Terungkap, Ini Identitas 7 Napi Narkoba yang Kabur dari Rutan Salemba
Jebol Terali, 7 Tahanan...
Jebol Terali, 7 Tahanan dan Napi Narkoba Kabur dari Rutan Salemba
Polda Jabar Gulung Komplotan...
Polda Jabar Gulung Komplotan Napi Penipu Berkedok Layanan Open BO dan VCS
Terima Remisi Kemerdekaan,...
Terima Remisi Kemerdekaan, 95 Narapidana di Lampung Langsung Bebas
Rekomendasi
Tanda-tanda Fisik Manusia,...
Tanda-tanda Fisik Manusia, Pengingat Ajal yang Paling Nyata
AS dan China Masuk 3...
AS dan China Masuk 3 Besar Negara Tujuan Ekspor Indonesia, Ini Datanya
Mau Liburan Hemat? Unduh...
Mau Liburan Hemat? Unduh Bale By BTN untuk Solusi Hemat Tanpa Ribet
Berita Terkini
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
15 menit yang lalu
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
31 menit yang lalu
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
1 jam yang lalu
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
1 jam yang lalu
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
2 jam yang lalu
Isyarat Pangeran Purbaya...
Isyarat Pangeran Purbaya Penggal 2 Dalang Pemberontakan di Kerajaan Mataram
2 jam yang lalu
Infografis
Pilot Jet Tempur F-16...
Pilot Jet Tempur F-16 Ukraina Pavlo Ivanov Dapat Gelar Pahlawan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved