Pengawasan Aset Lemah, Puluhan Lahan Sekolah di Makassar Digugat

Selasa, 09 November 2021 - 08:31 WIB
loading...
A A A
"Saya sudah kontak Kabid Aset. Coba dikoordinasikan degan bagian hukum dan pertanahan. Karena ini sudah lama laporannya. Kita sudah lama ajukan beberapa sekolah yang alas haknya belum jelas. Sisa diproses kalau tidak akan jadi masalah. Penganggaran bukan di kita itu di pertanahan dan bagian hukum kita cuma terina sertifikat penggunaannya," ujarnya.

Amalia menargetkan akan merampungkan seluruh aset sekolah yang bermasalah. Totalnya ada sebanyak 120 lahan.

"Targetnya semua bisa selesai tahun 2022 supaya jelas alas haknya. Apalagi kemarin ada 2 diserobot inkrah, sementara ini kita lagi PK," pungkasnya.

(agn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3529 seconds (0.1#10.24)