Syahwat Jahanam Tak Tertahan Lagi, Pria di Medan Cabuli Gadis 16 Tahun Anak Pacarnya Sendiri

Kamis, 04 November 2021 - 21:00 WIB
loading...
Syahwat Jahanam Tak...
Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Medan ,akhirnya berhasil menangkap pria berinisial AM, pelaku pencabulan terhadap pelajar SMA. Foto/Ilustrasi
A A A
MEDAN - Sungguh bejat kelakuan pria berinisial AM warga Kecamatan Polonia, Kota Medan. Dia dengan teganya mencabuli gadis berusia 16 tahun, yang masih duduk di bangku kelas 12 SMA.



Lebih ngerinya lagi, korban pencabulan ini merupakan anak dari kekasih AM sendiri. Kini AM tak dapat berkutik lagi, setelah berhasil diringkus oleh tim dari Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Medan.



Peristiwa pencabulan ini pertama kali terjadi pada 2 Agustus 2021. AM mencabuli calon anak tirinya tersebut di kamar korban, pada saat korban terlelap tidur. Saat itu suasana rumah sedang sepi, lantaran ibu korban berinisial NR sedang bekerja sebagai asisten rumah tangga di Kota Medan.



AM yang sudah biasa keluar masuk rumah kekasihnya tersebut, sangat paham situasi rumah sedang kosong. AM langsung memaksa korban untuk melayani nafsu bejatnya. Saat itu korban melakukan perlawanan dengan meronta-ronta, tapi lantaran kalah tenaga AM berhasil mencabuli korban untuk pertama kalinya.

Ssai kejadian tersebut, korban menceritakan peristiwa pahit yang menimpanya pada ibu kandungnya. Bukanya marah, justru ibu korban menyarankan agar bunga tidak menceritakan peristiwa pahit tersebut kepada orang lain.

AM akhirnya kembali mengulangi perbuatannya pada 20 Agustus 2021. Hal ini pun kembali dilaporkan korban pada ibu kandungnya. Namun lagi-lagi ibunya tidak marah, justru menyarankan pelaku agar membelikan ponsel mewah seharga Rp12 juta, dan menyerahkanya pada korban.



Tak tahan menjadi pelampiasan nafsu bejat pacar ibunya, korban akhirnya berhasil melarikan diri menuju ke rumah ayah kandungnya berinisial MZ. Kepada MZ korban menceritakan peristiwa pemerkosaan yang dialaminya.

Ayah korban yang marah, langsung menghubungi temanya yang berpropfesi sebagai pengacara dan selanjutnya membuat laporan pengaduan ke Polrestabes Medan. "Menerima laporan pengaduan korban, Unit PPA Satreskrim Polrestabes Medan, akhirnya berhasil menangkap AM di rumahnya tanpa perlawanan," ujar Kapolrestabes Medan, Kombes Pol. Riko Sunarko.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Partai Perindo Dampingi...
Partai Perindo Dampingi Anak Korban Dugaan Pencabulan di Jakarta Barat
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
Sahroni Desak Kapolres...
Sahroni Desak Kapolres Ngada Dijatuhi Hukuman Pidana Maksimal: Semua Kejahatan Diborong Dia
Kapolres Ngada Harus...
Kapolres Ngada Harus Dijerat Pasal Berlapis Kasus Pencabulan Anak dan Narkoba
7 Fakta Baru Kasus Kapolres...
7 Fakta Baru Kasus Kapolres Ngada Cabuli 3 Anak dan Jual Videonya ke Luar Negeri
Selly Gantina Minta...
Selly Gantina Minta Kapolres Ngada Tidak Hanya di PTDH Tapi Juga Dihukum Maksimal
Terbongkar, Ulah Bejat...
Terbongkar, Ulah Bejat Pemilik Panti Asuhan Cabuli Anak Asuh sejak 2022 di Surabaya
Rekomendasi
Promotor Tinju Bantah...
Promotor Tinju Bantah Eubank Jr Alami Patah Rahang
Korsel Bakal Ubah Semua...
Korsel Bakal Ubah Semua Motor Bensin Jadi Listrik
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
Berita Terkini
Otak Penculikan Santri...
Otak Penculikan Santri di Pasuruan Ditangkap, 2 Pelaku Masih Buron
18 menit yang lalu
Gerakan Dapur Indonesia...
Gerakan Dapur Indonesia Temui Gubernur Lampung Bahas Program MBG
54 menit yang lalu
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
2 jam yang lalu
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
2 jam yang lalu
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
3 jam yang lalu
Intip Gaji Petugas PPSU...
Intip Gaji Petugas PPSU Jakarta 2025 yang Mencengangkan
4 jam yang lalu
Infografis
6 Alasan Ribuan Narapidana...
6 Alasan Ribuan Narapidana Masuk Islam di Penjara AS Setiap Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved