Maksimal 45 Tahun Boleh Bekerja, Epidemiolog: Yang Sakit Akan Bertambah
Selasa, 12 Mei 2020 - 18:25 WIB
Melonggarkan dan membiarkan masyarakat beraktivitas di tengah pandemi COVID-19 ini seperti mengarah pada herd immunity atau kekebalan kelompok. Menurut Tri Yuni itu terlalu berisiko karena akan mengakibatkan banyak korban. “Yang sakit tidak akan berkurang, malah bertambah,” ucapnya.
(Baca: Disetujui Menkes, PSBB Jawa Barat Berlaku Mulai 6 Mei 2020)
Dia tidak setuju dengan pertimbangan pemerintah bahwa orang berusia 45 tahun ke bawah memiliki imunitas kuat dari COVID-19. Faktanya, ada banyak orang berusia di bawah 40 tahun yang terpapar COVID-19 dan meninggal dunia.
“Kita mau gambling. Gimana kalau ada panyakit penyerta? Misal hipertensi sama aja itu fatal. Bukan Cuma usia saja, tapi (lihat) penyakit penyerta juga. Membuka keran mobilitas itu sama saja membuka keran infeksi COVID-19,” pungkasnya.
(Baca: Disetujui Menkes, PSBB Jawa Barat Berlaku Mulai 6 Mei 2020)
Dia tidak setuju dengan pertimbangan pemerintah bahwa orang berusia 45 tahun ke bawah memiliki imunitas kuat dari COVID-19. Faktanya, ada banyak orang berusia di bawah 40 tahun yang terpapar COVID-19 dan meninggal dunia.
“Kita mau gambling. Gimana kalau ada panyakit penyerta? Misal hipertensi sama aja itu fatal. Bukan Cuma usia saja, tapi (lihat) penyakit penyerta juga. Membuka keran mobilitas itu sama saja membuka keran infeksi COVID-19,” pungkasnya.
(muh)
tulis komentar anda