3 Fakta Menarik Kisah Cinta Jenderal Kopassus Wismoyo Arismunandar, Melamar di Hadapan Presiden Soeharto

Rabu, 21 Agustus 2024 - 14:38 WIB
Kisah cinta Jenderal TNI (Purn) Wismoyo Arismunandar dengan Siti Hardjanti (Datit) menyimpan sejumlah fakta menarik. Datit merupakan dari adik ipar Presiden Soeharto. Foto/Istimewa
KISAH cinta Jenderal (Purn) Wismoyo Arismunandar dengan Siti Hardjanti atau yang dikenal dengan panggilan Ibu Datit ini menyimpan sejumlah fakta menarik. Di mana pada saat itu Wismoyo sempat melamar di hadapan Presiden Soeharto.

Jenderal TNI (Purn) Wismoyo Arismunandar yang merupakan mantan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) ini memang merupakan suami dari adik ipar Soeharto sekaligus adik kandung dari Ibu Tien atau Siti Hartinah.



Jenderal Wismoyo dan Ibu Datit tercatat menikah di tahun 1968 silam. Mereka berdua telah dikaruniai dua orang anak yang bernama Krisnawati Purwaningrum dan Tegar Arsono Yudho.



3 Fakta Menarik Kisah Cinta Jenderal Wismoyo

1. Tutut Soeharto Punya Peran dalam Kisah Cinta Jenderal Wismoyo



Siti Hardijanti Hastuti Rukmana atau Tutut Soeharto rupanya punya peran dalam hubungan yang dijalin Jenderal Wismoyo dengan Siti Hardjanti.

Ketika pasangan itu baru saja merayakan hari ulang tahun ke-50 pernikahan pada 2018, Tutut sempat menuliskan bagaimana dirinya mencomblangkan pasangan tersebut di masa lalu.



Tulisan Tutut Soeharto tersebut diunggah melalui akun instagram pribadinya.
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content