Memilukan! Warga Bali Ditelantarkan di Singapura hingga Harus Tidur di Jalanan

Senin, 16 Mei 2022 - 08:43 WIB
loading...
A A A
Namun pihak agen kembali menjanjikan korban untuk tetap berangkat kerja ke luar negeri, tetapi ke Singapura dengan gaji besar. Korban akhirnya menyetujui untuk diberangkatkan ke Singapura.

Hingga pada bulan April korban akhirnya diberangkatkan ke Singapura. Dia tidak sendirian, keberangkatannya ke Singapura bersama empat orang dari Indonesia. Sesampainya di Singapura, ternyata korban bersama empat orang itu tidak dipesankan hotel dan terpaksa tidur di jalanan.



"Setelah hampir 10 hari tidak diberikan kepastian, dan merasa telah ditipu oleh agen. Akhirnya saya menghubungi teman saya orang Singapura, yang pernah diajak bekerja di Bali, untuk memohon bantuan," tuturnya.

Setelah itu, kabar penelantaran lima orang asal Indonesia, di Singapura ini, diketahui KBRI di Singapura, dan dilakukan tindak lanjut memulangkan Okyartha bersama empat orang lainnya. Sesampainya di Indonesia, Okyartha sempat dipanggil Bareskrim Polri, terkait dugaan penipuan ini.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Istri Anggota TNI Tipu...
Istri Anggota TNI Tipu Ratusan Pensiunan Guru dan Tentara di Purworejo
Anggota DPR Uya Kuya...
Anggota DPR Uya Kuya dan DPRD DKI Astrid Kuya Pulangkan Jenazah WNI dari Hong Kong
Malaysia Deportasi 37...
Malaysia Deportasi 37 Pekerja Migran Indonesia Melalui Dumai
Kasus Mantan Pengacara...
Kasus Mantan Pengacara Diduga Tipu Anak Bos Prodia Naik Tahap Penyidikan
Polisi Periksa Mantan...
Polisi Periksa Mantan Kuasa Hukum yang Diduga Tipu Anak Bos Prodia Pekan Ini
Jenazah Basri Pekerja...
Jenazah Basri Pekerja Migran Indonesia yang Tewas Ditembak di Malaysia Tiba di Riau
Kisah Gertrude Banda,...
Kisah Gertrude Banda, Agen CIA yang Bawa Kapolri Pertama ke Amerika demi Melawan Komunis
Anggota Polres Pemalang...
Anggota Polres Pemalang Pelaku Penipuan Pendaftaran Bintara Rp900 Juta Dipecat
Proses Hukum Kasus Pelecehan...
Proses Hukum Kasus Pelecehan Turis Singapura di Braga Bandung Dihentikan
Rekomendasi
Ahok 8 Jam Diperiksa...
Ahok 8 Jam Diperiksa Kejagung: Intinya Saya Mau Membantu
5 Potret Cantik Luna...
5 Potret Cantik Luna Bijl, Model Belanda yang Jadi Pacar Maarten Paes
Profil Samuel Silalahi...
Profil Samuel Silalahi Pemain Keturunan Indonesia Berdarah Batak yang Dipanggil Timnas Norwegia U-21
Berita Terkini
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
16 menit yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
48 menit yang lalu
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
1 jam yang lalu
Partai Perindo Pacu...
Partai Perindo Pacu Pengembangan OKU Timur untuk Sejahterakan Rakyat
2 jam yang lalu
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
5 jam yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
5 jam yang lalu
Infografis
Mobil Tabrak Kerumunan...
Mobil Tabrak Kerumunan Orang di AS, 10 Warga Tewas dan 30 Terluka
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved