Lagi, Warga Keluhkan Pelayanan Air Bersih PDAM Sinjai
loading...
A
A
A
Direktur PDAM Tirta Sinjai Bersatu, Nasrullah Mustamin mengatakan, jaringan pipa bocor yang terjadi di Sungai Wae Pellae mengakibatkan pasokan air ke IPA Palla menurun. Sementara, produksi dari sumber Leppakomae dikurangi karena tingkat kekeruhan yang tinggi.
Dirinya berharap kepada pelanggan yang terdampak agar melakukan pengaduan lansung ke bagian HUBLA kantor PDAM Sinjai agar pihaknya dapat menfasilitasi dengan suplay air tangki dan menyiapkan penampungan sementara.
"Kami sudah perintahkan kepada armada tangki untuk melayani pelanggan sampai malam hari meski hari libur," singkatnya.
Lihat Juga: Apa Itu Kolam Pipi Monyet yang akan Dibuat Dharma Pongrekun untuk Olah Air Hujan Jadi Air Bersih?
(agn)