SYL dan Syamsuddin A Hamid Bernostalgia di Warung Kopi Pangkep

Minggu, 06 Februari 2022 - 14:58 WIB
loading...
SYL dan Syamsuddin A...
Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) bersilaturahmi dengan mantan Bupati Pangkep, Syamsuddin A Hamid di Pangkajene, Sabtu (5/2/2022). Foto: Muhammad Subhan
A A A
PANGKEP - Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo (SYL) bersilaturahmi dengan mantan Bupati Pangkep, Syamsuddin A Hamid di Warkop May Coffe, Pangkajene, Sabtu (5/2/2022). Kedatangan SYL didampingi Sekjen Kementan dan sejumlah Dirjen.

SYL yang singgah di Pangkep dari perjalanannya di Kabupaten Tana Toraja langsung menyapa Syamsuddin yang didampingi istri, Rismayani Syamsuddin. Mentan mengaku kedatangannya untuk bernostalgia dengan mantan Bupati dua periode tersebut.



"Saya datang mau ketemu Pak Syam," ucapnya.

Dalam pertemuan di warung kopi tersebut, hadir juga Bupati Pangkep , Muhammad Yusran Lalogau bersama anggota forum komunikasi pimpinan daerah (Forkopimda). Meski nampak lelah, SYL berbincang santai dengan pejabat daerah.

"Saya ini sudah dua tahun tidak libur. Besok lagi saya mau ke Bulukumba ," ujarnya.

Sebelum bertolak ke Makassar, SYL juga meresmikan May Coffe dengan menandatangani sebuah lukisan di warkop tersebut.



Syamsuddin Hamid mengatakan, sejak siang ia dihubungi oleh salah seorang staf Mentan yang menyampaikan pesan bahwa SYL ingin mampir di Pangkep. "Saya ditelepon staf Mentan katanya beliau mau ketemu, ngopi-ngopi," ujarnya singkat.

Persahabatan SYL dan Syamsuddin sudah terjalin erat saat SYL menjadi Gubernur Sulsel dan Syamsuddin menjadi Bupati Pangkep.

(agn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Soal Pemeriksaan Anak...
Soal Pemeriksaan Anak SYL Thita, Wakil Ketua KPK Johanis Tanak: Masih Bersifat Rahasia
KPK Sita Aset SYL, 3...
KPK Sita Aset SYL, 3 Mobil Mewah dan Moge Diamankan di Polrestabes Makassar
KPK Geledah dan Sita...
KPK Geledah dan Sita Rumah Anak Buah SYL di Parepare
KPK Geledah Rumah Adik...
KPK Geledah Rumah Adik SYL di Makassar, Ini Respons Pengacara Keluarga
Seusai Sita Rumah Mewah...
Seusai Sita Rumah Mewah SYL, KPK Kembali Geledah Rumah Kerabat di Jalan Hertasning Makassar
Ini Penampakan Rumah...
Ini Penampakan Rumah Mewah SYL di Makassar yang Disita KPK
Ditetapkan Tersangka,...
Ditetapkan Tersangka, eks Mentan Syahrul Yasin limpo Jenguk Ibu yang Sakit di Makassar
Profil Kapolrestabes...
Profil Kapolrestabes Semarang Kombes Irwan Anwar, Istrinya Keponakan Syahrul Yasin Limpo
Kombes Pol Irwan Anwar...
Kombes Pol Irwan Anwar Akan Diperiksa Lagi, Polda Jateng: Dipersilakan Saja
Rekomendasi
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
Contact Center Perusahaan...
Contact Center Perusahaan Penyedia Outsourching Beri Solusi SDM Terbaik
Anggis Devaki dan Anggislova,...
Anggis Devaki dan Anggislova, Hubungan Special di Perjalanan Karir Anggis
Berita Terkini
RS Persada Dukung Aparat...
RS Persada Dukung Aparat Selidiki Kasus Dokter yang Lecehkan Pasien
35 menit yang lalu
Truk Terjun ke Jurang...
Truk Terjun ke Jurang Pesisir Barat Lampung, 3 Orang Tewas
39 menit yang lalu
Gubernur Khofifah Kawal...
Gubernur Khofifah Kawal Kualitas Pendidikan Jatim, Pastikan SPMB Berintegritas
2 jam yang lalu
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
2 jam yang lalu
Pekerja Migran Indonesia...
Pekerja Migran Indonesia Diminta Waspada Terhadap Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong
2 jam yang lalu
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
4 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved