8 Hari Penantian, Jenazah Ridwan Korban Pembakaran Diskotek Double O Sorong Disambut Isak Tangis Keluarga

Rabu, 02 Februari 2022 - 19:23 WIB
loading...
8 Hari Penantian, Jenazah...
Keluarga menyambut jenazah Ridwan korban pembakaran diskotek Double O Sorong dengan isak tangis di rumah duka. Foto: iNewsTV/Chanry Andrew Suripatty
A A A
SORONG - Setelah menanti selama delapan hari, jenazah Ridwan Doodoh akhirnya teridentifikasi oleh Tim DVI. Isak tangis keluarga korban pun tak terbendung saat menyambut kedatangan jenazah di rumah duka.

Tim DVI Pusdokkes Polri berhasil mengidentifikasi 10 dari 17 jenazah korban bentrokan maut di Diskotik Double O yang terjadi pada Senin (24/1/2022) lalu.

Setelah sebelumnya mengindetifikasi 5 jenazah, Tim DVI pada Rabu (2/2/2022), kembali berhasil mengidentifikasi 5 jenazah lainnya.

8 Hari Penantian, Jenazah Ridwan Korban Pembakaran Diskotek Double O Sorong Disambut Isak Tangis Keluarga



Salah satu jenazah yang berhasil di identifikasi adalah Ridwan Pieter Doodoh, korban saat kejadian datang ke lokasi Double O untuk mengantar tamu sekaligus melakukan negoisasi kerja sama dengan pihak management Double O.

Setelah berhasil teridentifikasi jenazah Ridwan Doodoh langsung diambil oleh pihak keluarga untuk dimakamkan Kamis (3/2/2022).

Isak tangis keluarga dan rekan-rekan korban tak terbendung saat jenazah tiba di rumah duka.

8 Hari Penantian, Jenazah Ridwan Korban Pembakaran Diskotek Double O Sorong Disambut Isak Tangis Keluarga



Puluhan kerabat, teman dan rekan-rekan sepelayanan almarhum di gereja juga orang tua, istri dan anak korban tak kuasa menahan tangis sambut kedatangan jenazah.

Ridwan Doodoh dianggap sebagai kerabat dan rekan yang sangat baik semasa hidupnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Aksi Pembakaran Rumah...
Aksi Pembakaran Rumah di Puncak Jaya, Ini Reaksi Satgas Operasi Damai Cartenz
Motif Pelaku Bakar Teman...
Motif Pelaku Bakar Teman Wanita di Bandarlampung Kesal Cintanya Ditolak
Ketua Forum Kebangsaan...
Ketua Forum Kebangsaan Banten Minta Prabowo Hentikan Konflik di Pesisir Tangerang
Kasus Kebakaran Glodok...
Kasus Kebakaran Glodok Plaza, 14 Saksi Termasuk Manajemen Diskotek Diperiksa
Rumah Dinas Kasi PTN...
Rumah Dinas Kasi PTN Wil II Dibakar, Diduga Buntut Penangkapan 5 Pemburu Burung di TNUK
Sorong Mencekam! Polisi...
Sorong Mencekam! Polisi dan TNI Perketat Papua Barat Daya usai Kericuhan Aksi Massa
Pabrik Kelapa Sawit...
Pabrik Kelapa Sawit di Sambas Dibakar, Polisi Didesak Turun Tangan
Viral Pria Misterius...
Viral Pria Misterius Coba Bakar Bengkel Sepatu di Cibaduyut Bandung, Ini Tampangnya
Rekomendasi
Pernyataan Lengkap Gold...
Pernyataan Lengkap Gold Medalist soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron Pacaran, Memutar Balik Fakta?
Polisi Sita 6 Mobil...
Polisi Sita 6 Mobil Mewah hingga 14 Sertifikat Tanah Milik Direktur Persiba Bandar Narkoba Catur Adi
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
20 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
27 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
58 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
1 jam yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Ngonten di Depan Rumah...
Ngonten di Depan Rumah Korban Kebakaran LA, Uya Kuya Bakal Diperiksa MKD
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved