Passiliran, Tradisi Unik Pemakaman Bayi di Toraja Disimpan di Dalam Pohon Tarra

Rabu, 12 Januari 2022 - 19:15 WIB
loading...
Passiliran, Tradisi...
Pohon tarra yang merupakan lokasi pemakaman unik bayi di Tana Toraja, Sulsel. Foto: iNewsTV
A A A
TANA TORAJA - Selain tradisi Ma’nene , ritual mistis mayat berjalan di Tana Toraja , masih ada lagi peninggalan leluhur setempat yang tak kalah unik dan tidak dijumpai di daerah lain yang dikenal ritual Passiliran.

Passiliran adalah tradisi pemakaman unik bagi bayi-bayi yang meninggal dunia di Toraja. Jika di daerah bayi dimakamkan seperti orang dewasa pada umumnya di liang lahat, tidak demikian di kalangan masyarakat Toraja.



Ritual Passiliran merupakan tradisi pemakaman jenazah bayi dengan cara dimasukkan ke dalam pohon tarra yang berukuran besar.



Bayi yang meninggal dunia haruslah berusia kurang dari enam bulan serta belum mempunyai gigi. Jenazah bayi diletakkan di lubang pohon tanpa menggunakan pembungkus satu pun.

Cara meletakkannya juga berdasarkan pada sistem kasta. Semakin tinggi kasta, maka jenazah bayi tersebut akan diletakkan di bagian atas pohon.



Pohon tarra sengaja digunakan dalam upacara ini karena mengandung banyak getah yang diartikan sebagai air susu ibu (ASI).

Sementara lubang pohon dianggap sebagai rahim ibu. Masyarakat percaya bahwa bayi yang sudah meninggal dunia dapat terlahir kembali di rahim ibu yang sama.

Baca pembahasan mengenai Tradisi Unik selengkapnya di iNews.id melalui link berikut https://www.inews.id/tag/tradisi-unik
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Putri Mandalika...
Kisah Putri Mandalika Berkorban untuk Rakyat dengan Terjun ke Laut dan Menjelma Jadi Cacing Nyale
Sultra Raih 9 WBTB,...
Sultra Raih 9 WBTB, Pj Gubernur: Jaga dan Lestarikan Warisan Budaya
Relawan Lentera Kasih...
Relawan Lentera Kasih Deklarasi Dukung Cabup Datuan Batara-John Diplomasi
Relief Candi Jago Jadi...
Relief Candi Jago Jadi Inspirasi Perajin Batik Kota Malang
Kisah Mimpi Moses Patibang,...
Kisah Mimpi Moses Patibang, Anak Petani Singkong Toraja Diterima Kuliah Gratis di UGM
Keroncong Svaranusa...
Keroncong Svaranusa 2024 Jadi Roda Penggerak untuk Kemajuan Banyumas
Kitab Salokantara, Aturan...
Kitab Salokantara, Aturan Hukum dan Ketatanegaraan Warisan Kesultanan Demak
Miris! Ibu di Tana Toraja...
Miris! Ibu di Tana Toraja Terpaksa Melahirkan di Jalan Terisolir Longsor, Bayi Meninggal
10 Korban Longsor Tana...
10 Korban Longsor Tana Toraja Dimakamkan dalam Satu Liang
Rekomendasi
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Presiden Prabowo Ingin...
Presiden Prabowo Ingin Buat Penjara Terpencil untuk Koruptor
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
53 menit yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
1 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
1 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
2 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
2 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved