Luwu Timur Ekspor Perdana 100 Ton Rumput Laut Gracilaria ke China

Minggu, 08 Agustus 2021 - 14:37 WIB
loading...
Luwu Timur Ekspor Perdana...
Bupati Luwu Timur Budiman saat hendak melepas ekspor perdana 100 ton rumput laut ke China. Foto: Sindonews/Fitra Budin
A A A
LUWU TIMUR - Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Lutim), melakukan ekspor perdana rumput laut Gracilaria merupakan produk UMKM Koperasi Adi Luwung, di Gudang Sistem Resi Gudang, Desa Balai Kembang, Kecamatan Mangkutana, Minggu (08/08/21).

Pelepasan ekspor perdana ini dilakukan oleh Bupati Luwu Timur, Budiman. Ia mengatakan kegiatan ekspor perdana Kabupaten Luwu Timur pada tahun ini, pihaknya memulai dengan komoditi rumput laut jenis Gracillaria.



Dimana rumput laut jenis tersebut oleh diproduksi oleh Koperasi Adi Luwung , dengan volume rata-rata 500 ton perbulan atau berkisar 6.000 ton pertahun.

Dengan nilai mencapai Rp4 Miliar perbulan atau berkisar Rp48 Miliar per tahun dan diproyeksikan akan semakin meningkat setiap tahun.

"Saya perlu sampaikan bahwa rumput laut jenis Gradillaria, sp Kabupaten Luwu Timur merupakan rumput laut kualitas terbaik di Indonesia dengan potensi produksi saat ini mencapai 15.000 ton pertahun atau 1.250 ton perbulan pada luas lahan produksi baru mencapai 2.480 Ha atau 17,946 dari potensi lahan yang tersedia dengan produktivitas mencapai 0,86 Ton/Ha," kata dia.

Apalagi, kata Budiman, Hal ini juga ditunjang dengan posisi Kabupaten Luwu Timur yang sangat strategis pada jalur perlintasan pulau Sulawesi serta didukung dengan ketersedian sarana prasarana yang cukup memadai.

Sedangkan untuk volume ekspor rumput laut Lutim saat ini, kata Budiman, baru mencapai 40 ton dari total volume produksi yang ada dan sisanya 60 ton masih dinikmati oleh daerah lain.

"Keberadaan gudang resi gabah yang ada saat ini juga difungsikan sebagai resi gudang rumput laut yang diharapkan dapat meningkatkan serapan produksi sampai dengan minimal 1.000 ton perbulan," kata dia.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Hilirisasi Kemiri, BUMDes...
Hilirisasi Kemiri, BUMDes Ngada Siap Ekspor Minyak Rambut hingga Pelembab Kulit
Bea Cukai Magelang Kawal...
Bea Cukai Magelang Kawal Ekspor 27 Ton Briket Arang ke Malaysia
Wakil Bupati Buka Pelatihan...
Wakil Bupati Buka Pelatihan Keluarga Muda Berdaya Kemenpora di Luwu Timur
Tingkat Perekonomian,...
Tingkat Perekonomian, Nelayan Ganjar Pelatihan Budi Daya Rumput Laut
Membanggakan! Ganjar...
Membanggakan! Ganjar Pranowo Lepas Ekspor 400 Ton Benang ke Brasil dan India
Gerakan Passeddingeng...
Gerakan Passeddingeng Ganjar Pelatihan Pembuatan Agar-agar
UMKM Jateng Go International,...
UMKM Jateng Go International, Ganjar Lepas 380 Produk Solo ke Prancis
Bantu Ekonomi Keluarga,...
Bantu Ekonomi Keluarga, Emak-emak Lampung Selatan Pelatihan Budi Daya Rumput Laut
Tingkatkan Ekonomi Warga,...
Tingkatkan Ekonomi Warga, GP Takalar Pelatihan Olah Rumput Laut
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
11 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
17 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
50 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
Kapal Perang China Tembaki...
Kapal Perang China Tembaki Armada Angkatan Laut Selandia Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved