Piala Dunia U-20 Semakin Dekat, 3 Lapangan Latihan Mulai Dibangun

Senin, 21 September 2020 - 17:05 WIB
loading...
A A A
(Baca juga: Ada Lonjakan Kasus COVID-19, 1 Kecamatan di Madura Lockdwon )

Ia menjelaskan bahwa pembangunan ini akan terus dikebut supaya semuanya bisa selesai sesuai target. Ia juga menyebut target pembangunan tiga lapangan latihan itu sekitar Bulan Desember mendatang. "Karena pekerjaannya ini paralel, maka kami yakin Desember sudah bisa selesai," imbuhnya.

Selain itu, Iman juga menjelaskan bahwa Pemkot Surabaya juga menyiapkan dua lapangan latihan lainnya, yaitu di Stadion 10 Nopember dan lapangan Thor. Khusus untuk Stadion 10 Nopember r, posisinya saat ini sudah selesai semua renovasinya, tinggal menunggu pertumbuhan rumput lapangan.

"Sedangkan kalau lapangan Thor, sesuai arahan dari PSSI hanya tinggal mengganti rumput lapangan, dan saat ini masih kita diskusikan anggarannya. Kami yakin semuanya bisa selesai Desember 2020 mendatang," katanya.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dinkopumdag Surabaya...
Dinkopumdag Surabaya Gandeng Lazada Latih UMKM Tetap Kompetitif di Era Digital
Surabaya Medic Air Run...
Surabaya Medic Air Run 2025 Targetkan 5.000 Pelari, Start dan Finish di Balai Kota
Barati Cup International...
Barati Cup International 2025 Siap Digelar, 114 Tim Bakal Tunjukkan Permainan Terbaik
Bank Jatim Siap Revitalisasi...
Bank Jatim Siap Revitalisasi Pasar Kembang Surabaya
Warga Surabaya Ini Mengaku...
Warga Surabaya Ini Mengaku Kesulitan Dapat KTP, Ini Penyebabnya
IFA Purwakarta Gelar...
IFA Purwakarta Gelar Event FourFeo U10, Pondasi Awal Bangun Klub secara Berjenjang
Gelar Kejuaraan Sepak...
Gelar Kejuaraan Sepak Bola Usia Dini, Ketua Perindo Sulteng: Upaya Cari Atlet Muda Berbakat
Ketua Perindo Sulteng...
Ketua Perindo Sulteng Serahkan Piala Usia Dini Kejuaraan Sepak Bola di Palu
SDN Ngagel Rejo I dan...
SDN Ngagel Rejo I dan SDN Ketabang I Juara MilkLife Soccer Challenge Surabaya
Rekomendasi
Jodoh Masih Belum Datang...
Jodoh Masih Belum Datang Juga? Yuk, Taaruf Saja!
Biodata dan Agama Sergey...
Biodata dan Agama Sergey Kovakev, si Tangan Besi Juara Dunia yang Kontroversial
Hyundai Siap Bangun...
Hyundai Siap Bangun Stasiun Pengisian Hidrogen dari Sampah di Indonesia
Berita Terkini
Sejarah Perkembangan...
Sejarah Perkembangan Malang, dari Kota Perkebunan hingga Pusat Bisnis Era Belanda
25 menit yang lalu
Bongkar Muat di Pelabuhan...
Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok Picu Kemacetan, Pramono: Ketidakprofesionalan Pengelola
1 jam yang lalu
Macet Parah di Tanjung...
Macet Parah di Tanjung Priok Imbas Bongkar Muat, Pramono Tegur Pelindo dan Operator
2 jam yang lalu
Bejat! Oknum Polisi...
Bejat! Oknum Polisi di Pacitan Diduga Perkosa Tersangka di Ruang Tahanan
2 jam yang lalu
Hasutan Tumenggung ke...
Hasutan Tumenggung ke Putra Mahkota Mataram Picu Penyerangan ke Keraton Mataram
3 jam yang lalu
UI Bekukan Kegiatan...
UI Bekukan Kegiatan Akademik Dokter PPDS yang Rekam Mahasiswi Mandi
4 jam yang lalu
Infografis
Penonton Terbanyak di...
Penonton Terbanyak di Babak 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved