100 Tempat Wisata di Jatim Kembali Beroperasi

Senin, 27 Juli 2020 - 18:20 WIB
loading...
A A A
Diketahui, data Pemprov Jatim menunjukkan, selama pandemi, terjadi penurunan drastis terhadap angka kunjungan wisata di Jatim. Jumlah wisatawan mancanegara (wisman) ke Jatim turun dari 17.047 kunjungan pada Juni 2020 menjadi 0 kunjungan pada Juni 2020.

Sementara pergerakan jumlah wisatawan domestik, hingga Juni 2020 diketahui menurun hingga 79 persen jika dibandingkan Juni 2019 lalu. Pada Juni 2019 lalu, jumlah wisatawan domestik mencapai 44,4 juta orang. Sementara Juni 2020 jumlahnya melorot hingga 9,4 juta.

Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disbudpar) Jatim, Sinarta mengatakan ada beberapa daerah di Jatim yang menyatakan kesiapannya kembali membuka tempat wisata setelah tutup akibat wabah COVID-19. Di antara yang menyatakan siap adalah Kabupaten Banyuwangi, Kota Batu, Kabupaten Pacitan, dan Blitar.

"Kami berharap dengan dibukanya objek-objek wisata di Jatim, ekonomi masyarakat dapat bisa segera pulih, tetapi protokol kesehatan merupakan kewajiban pokok," kata Sinarta.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Digital Library ISNU...
Digital Library ISNU Jatim Dorong Kecendekiawanan dan Kemajuan Bangsa
Wagub Jatim Emil Dardak...
Wagub Jatim Emil Dardak Dorong Peningkatan Perikanan Muncar Banyuwangi
Hadiri IDC, Ridwan Kamil...
Hadiri IDC, Ridwan Kamil Sebut Pandemi Covid-19 Percepat Disrupsi Digital
Wagub Emil Dorong Peningkatan...
Wagub Emil Dorong Peningkatan Literasi Pasar Modal
Jus Pala, Inovasi Bisnis...
Jus Pala, Inovasi Bisnis UMKM saat Pandemi Covid-19 yang Kini Kian Berkembang
Pemprov Jatim Sambut...
Pemprov Jatim Sambut Baik Rencana Pembukaan Konsul Kehormatan Spanyol di Surabaya
Wagub Emil Dorong Anak...
Wagub Emil Dorong Anak Muda Terjun ke Dunia Politik
Wagub Emil Sebut Kesejahteraan...
Wagub Emil Sebut Kesejahteraan Petani Ada di Maksimalisasi dan Optimalisasi Hulu Hilir Pertanian
10 Tahun Lebih Jalan...
10 Tahun Lebih Jalan Menuju Wisata Malang Selatan Rusak Tak Ada Perhatian
Rekomendasi
8 Jam Diperiksa Kejagung,...
8 Jam Diperiksa Kejagung, Ahok Dicecar 14 Pertanyaan
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto...
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto Jalani Sidang Perdana Hari Ini
Panja RUU TNI Bahas...
Panja RUU TNI Bahas Penempatan Prajurit di Jabatan Sipil Siang Nanti
Berita Terkini
Pipa di Jalan RE Martadinata...
Pipa di Jalan RE Martadinata Jakut Bocor, Suplai Air Bersih ke Ancol dan Pademangan Terganggu
8 menit yang lalu
Kisah Ajudan Pribadi...
Kisah Ajudan Pribadi Tohjaya Raja Singasari Berbalik Lawan Majikan
2 jam yang lalu
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
9 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
9 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
10 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
12 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved