Kapal Terbaik Dihantam Gelombang, Tiga ABK Selamat

Rabu, 15 Juli 2020 - 14:50 WIB
loading...
Kapal Terbaik Dihantam...
Kapal Jukung dihantam ombak besar. Tiga anak buah kapal berhasil diselamatkan.Foto/istist
A A A
GUNUNGKIDUL - Nasib nahas dialami tiga anak buah kapal (ABK) jukung Dua Putra yang terbalik di perairan pantai Ngerenehan Saptosari, Gunungkidul, Rabu (15/7/2020) pagi.

Sekretaris SARSATLINMAS Wilayah II Pantai Baron Surisdiyanto mengatakan , kejadian berawal ketika 3 orang nelayan setempat memutuskan untuk mencari ikan. Ketiga nelayan ini adalah Wakino, Mujiono dan Timbul. "Mereka sudah selesai mencari ikan di wilayah pantai Ngerenehan," kata Surisdiyanto.

Suris menjelaskan, terbaliknya kapal ini disebabkan mesin kapal mati. "Selang bahan bakar terlepas sehingga mesin kapal mengalami mati mesin," jelasnya.

(Baca juga: Puluhan Sepeda Motor Berknalpot Blombongan Diamankan Polres Sleman )

Di saat mesin kapal mati inilah ombak besar tiba-tiba datang dan menerjang kapal tersebut dan membuat kapal mereka terbalik. "Ketiga orang anak buah kapal berhasil selamat dan langsung dibawa pulang oleh petugas," tambah Surisdiyanto

Beruntung saat kejadian ada petugas SARSATLINMAS wilayah II PANTAI BARON yang mengetahui kejadian tersebut langsung melakukan pertolongan sehingga ketiga ABK berhasil diselamatkan. "ABK sempat lemas dan mengalami shock," ungkap Surisdiyanto

Surisdiyanto menambahkan, akibat kejadian tersebut sejumlah bagian kapal mengalami kerusakan. "Jaring kapal mengalami kerusakan dan sejumlah bagian kapal mengalami kerusakan ringan," terang Surisdiyanto

(Baca juga:) Bawa Sajam Diduga untuk Berkelahi, Dua Remaja Diamankan

SAR menghimbau kepada para nelayan untuk berhati-hati serta mengecek kondisi kapal sebelum berangkat beraktivitas." Kita himbau agar senantiasa mengecek kondisi kapal dan berhati - hati sebelum berangkat," tutupnya. Kapal Terbaik Dihantam Gelombang, Tiga ABK Selamat

Nasib nahas dialami tiga anak buah kapal (ABK) jukung Dua Putra yang terbalik di perairan pantai Ngerenehan Saptosari, Gunungkidul, Rabu (15/7/2020) pagi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Hari Dicari, ABK Jatuh...
3 Hari Dicari, ABK Jatuh ke Muara Sungai Tangka Sinjai Ditemukan Tewas
Hendak Cari Ikan, ABK...
Hendak Cari Ikan, ABK Terjatuh dan Hilang di Muara Sungai Tangka Sinjai
49 Korban TPPO Perusahaan...
49 Korban TPPO Perusahaan di Pemalang, Terbanyak dari Sulawesi Utara
Speedboat Terbalik Dihantam...
Speedboat Terbalik Dihantam Ombak Besar di Tapteng, 2 Penumpang Tewas
2 Nelayan asal Gunungkidul...
2 Nelayan asal Gunungkidul Hilang di Samudra Hindia
Keluarga WNI Korban...
Keluarga WNI Korban Kapal Tanker Terbalik di Jepang Minta Jenazah Dipulangkan
Pencarian Korban Kapal...
Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Selayar Ditutup, 18 ABK Belum Ditemukan
Cerita Istri Agung sebelum...
Cerita Istri Agung sebelum Kapal Terbalik di Perairan Jepang, Ombak Besar dan Tetap Puasa
1 Korban Kapal Tanker...
1 Korban Kapal Tanker Terbalik di Perairan Jepang dari Bangkalan
Rekomendasi
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
7 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
7 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
7 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
9 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
9 jam yang lalu
Infografis
Susu Kecoa Diklaim Peneliti...
Susu Kecoa Diklaim Peneliti Tiga Kali Lebih Bergizi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved