Setelah 77 Tahun, Desa di Tapanuli Utara Akhirnya Teraliri Listrik
Kamis, 18 Agustus 2022 - 03:49 WIB
Pengoperasian listrik di desa Hutatua ini juga berkontribusi dalam meningkatkan nilai rasio desa berlistrik Sumatera Utara dari 98.82% menjadi 98.85%.
PLH General Manager UIW Sumatera Utara, Eko Prihandana mengucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholder yang ikut proaktif dan bekerjasama dalam proses pembangunan jaringan di Desa Hutatua, Kabupaten Tapanuli Utara.
"Harapannya dengan hadirnya listrik PLN di desa ini maka akan memberikan dampak positif kepada masyarakat dalam menjalankan aktifitas sehari-hari," pungkasnya.
PLH General Manager UIW Sumatera Utara, Eko Prihandana mengucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholder yang ikut proaktif dan bekerjasama dalam proses pembangunan jaringan di Desa Hutatua, Kabupaten Tapanuli Utara.
"Harapannya dengan hadirnya listrik PLN di desa ini maka akan memberikan dampak positif kepada masyarakat dalam menjalankan aktifitas sehari-hari," pungkasnya.
(san)
tulis komentar anda