Preview PSS Sleman vs PSM: Bangkit Atau Kian Terbenam
Selasa, 01 Maret 2022 - 07:33 WIB
Sementara itu, PSS juga bertekad bangkit saat bersua dengan PSM. Skuat Super Elja punya misi menembus papan tengah klasemen sementara Liga 1.
Saat ini, PSS duduk di peringkat 11 klasemen dengan raihan 31 poin. Hanya terpaut 3 poin dari Persita yang berada di atasnya. Kemenangan juga bakal membuat mereka kian menjauh dari zona degradasi.
Pelatih PSS, I Putu Gede mengungkapkan timnya sudah melakukan persiapan yang bagus dan maksimal. Ia pun bertekad membawa pulang poin penuh atas PSM.
"Kami sudah melakukan evaluasi, pembenahan pasca lawan Persikabo. Saya pikir sangat maksimal dan para pemain sudah memahami strategi kami, sisa spirit dan daya juang untuk melawan PSM," ungkap Putu Gede.
Skuat Super Elja dipastikan tak diperkuat oleh dua pemainnya sejauh ini. Salah satunya ialah Syahroni yang masih cedera. Terlepas dari hasil PCR pemain nantinya.
"Kita akan mewaspadai motivasi pemain PSM. Terlihat saat lawan Bhayangkara kemarin, mereka main tidak seperti biasa. Jadi itu yang harus kita antisipasi," papar Putu Gede.
Adapun pemain PSS, Aaron Evans menjelaskan para pemain sudah siap semua. Dia mengklaim timnya sedang punya semangat juang yang tinggi menghadapi Juku Eja. Apalagi di laga sebelumnya, mereka dipermalukan 2-0 lawan Persikabo.
"Kita punya motivasi lebih melawan PSM. Kami akan berjuang untuk diri sendiri, untuk tim, untuk suporter dan masyarakat Sleman. Semoga kami bisa meraih poin penuh," tandasnya.
Saat ini, PSS duduk di peringkat 11 klasemen dengan raihan 31 poin. Hanya terpaut 3 poin dari Persita yang berada di atasnya. Kemenangan juga bakal membuat mereka kian menjauh dari zona degradasi.
Pelatih PSS, I Putu Gede mengungkapkan timnya sudah melakukan persiapan yang bagus dan maksimal. Ia pun bertekad membawa pulang poin penuh atas PSM.
"Kami sudah melakukan evaluasi, pembenahan pasca lawan Persikabo. Saya pikir sangat maksimal dan para pemain sudah memahami strategi kami, sisa spirit dan daya juang untuk melawan PSM," ungkap Putu Gede.
Skuat Super Elja dipastikan tak diperkuat oleh dua pemainnya sejauh ini. Salah satunya ialah Syahroni yang masih cedera. Terlepas dari hasil PCR pemain nantinya.
"Kita akan mewaspadai motivasi pemain PSM. Terlihat saat lawan Bhayangkara kemarin, mereka main tidak seperti biasa. Jadi itu yang harus kita antisipasi," papar Putu Gede.
Adapun pemain PSS, Aaron Evans menjelaskan para pemain sudah siap semua. Dia mengklaim timnya sedang punya semangat juang yang tinggi menghadapi Juku Eja. Apalagi di laga sebelumnya, mereka dipermalukan 2-0 lawan Persikabo.
"Kita punya motivasi lebih melawan PSM. Kami akan berjuang untuk diri sendiri, untuk tim, untuk suporter dan masyarakat Sleman. Semoga kami bisa meraih poin penuh," tandasnya.
(agn)
Lihat Juga :
tulis komentar anda