Trenyuh Lihat Keluarga Pemulung, Kapolres Bungo Janji Didik Gadis Ini Jadi Polwan
Kamis, 02 Desember 2021 - 21:33 WIB
Atas kondisi ini, Guntur merasa terpanggil untuk mendidik salah satu putrinya yang nantinya akan disiapkan menjadi seorang Polwan agar berguna bagi keluarga, bangsa dan negara.
"Salah satu anaknya yang kini masih duduk di bangku kelas tiga MTs, akan kita bina baik itu dari fisik, mental maupun pengetahuannya. Selanjutnya akan kita siapkan jadi Polwan," terang Guntur.
Sedangkan Mohammad Windra saat dijumpai, sangat terkejut atas kedatangan Kapolres Bungo tersebut, dan terasa tidak percaya akan kedatangan orang nomor satu di Polres Bungo itu. "Saya terkejut, kok mau bapak Kapolres datang ke rumah saya, dan sangat perhatian kepada keluarga terutama anak-anak saya," ucapnya dengan rasa senang.
Dirinya juga menyampaikan, bahwa sangat berterima kasih kepada Kapolres Bungo, yang peduli akan orang seperti dirinya yang miskin. Sebab selama ini tidak banyak yang mau datang dan melihat kondisi keluarganya.
"Terlebih Pak Kapolres Bungo sampai ingin mendidik anak saya, hingga selesai sekolah SMK dan akan dijadikan Polwan. Sungguh terasa mimpi, Pak Kapolres Bungo sampai peduli dengan orang kecil. Sampai-sampai mau mendidik anak saya agar bisa jadi Polwan," ucapnya.
"Salah satu anaknya yang kini masih duduk di bangku kelas tiga MTs, akan kita bina baik itu dari fisik, mental maupun pengetahuannya. Selanjutnya akan kita siapkan jadi Polwan," terang Guntur.
Sedangkan Mohammad Windra saat dijumpai, sangat terkejut atas kedatangan Kapolres Bungo tersebut, dan terasa tidak percaya akan kedatangan orang nomor satu di Polres Bungo itu. "Saya terkejut, kok mau bapak Kapolres datang ke rumah saya, dan sangat perhatian kepada keluarga terutama anak-anak saya," ucapnya dengan rasa senang.
Baca Juga
Dirinya juga menyampaikan, bahwa sangat berterima kasih kepada Kapolres Bungo, yang peduli akan orang seperti dirinya yang miskin. Sebab selama ini tidak banyak yang mau datang dan melihat kondisi keluarganya.
"Terlebih Pak Kapolres Bungo sampai ingin mendidik anak saya, hingga selesai sekolah SMK dan akan dijadikan Polwan. Sungguh terasa mimpi, Pak Kapolres Bungo sampai peduli dengan orang kecil. Sampai-sampai mau mendidik anak saya agar bisa jadi Polwan," ucapnya.
(eyt)
Lihat Juga :
tulis komentar anda