Kasus Kekerasan Perempuan dan Anak di Kabupaten Sinjai Menurun

Rabu, 18 November 2020 - 21:38 WIB
Selain itu, Yusran menyebut pihaknya melakukan pendampingan kepada korban kekerasan, pendekatan secara kekeluargaan, serta menjalin kerjasama bersama mitra kerja dari Kejaksaan dan Kepolisian.

Pemerhati anak di Sinjai , Irmansyah, menyampaikan perlindungan terhadap perempuan dan anak sudah semestinya menjadi agenda prioritas pemerintah daerah. Terlebih, di masa pandemi Covid-19, dimana kasus kekerasan berpotensi terjadi. Olehnya itu, pemerintah daerah dituntut untuk bekerja lebih cekatan.

"Upaya perlindungan korban kekerasan terhadap perempuan dan anak harus menjadi bagian dari agenda pemerintah daerah. Pandemi Covid-19 menoreh sisi lain, dimana kondisi perempuan semakin ringkih dengan adanya ancaman kekerasan, baik kekerasan fisik, verbal, psikis maupun seksual," pungkasnya.

(tri)
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More