3 Ajian Sakti Gajah Mada, Mahapatih Majapahit Pencetus Sumpah Palapa

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 10:26 WIB
Gajah Mada merupakan Mahapatih Kerajaan Majapahit pencetus Sumpah Palapa. Foto/IST
Sejumlah ajian sakti milik Gajah Mada menarik diketahui. Salah satunya disebutkan mampu mengeluarkan kabut tebal yang menutupi pandangan musuh Majapahit.

Gajah Mada memang tidak pernah menjadi raja di Kerajaan Majapahit. Namun, perannya sebagai mahapatih berkontribusi besar bagi kejayaan kerajaan tersebut.





Terlepas dari banyaknya misteri yang masih meliputi sosoknya, ada beragam ajian yang dipercaya dimiliki Gajah Mada. Berikut ini beberapa di antaranya sebagaimana dirangkum dari berbagai sumber, Sabtu (19/10/2024).

Ajian Sakti Gajah Mada

1. Ajian Kabut Sakti



Gajah Mada dikenal sebagai sosok tangguh. Pada kemampuannya, ia juga dipercaya memiliki beragam kesaktian luar biasa.

Salah satu ajian legendaris Gajah Mada bernama "Kabut Sakti". Sesuai namanya, kemampuan ini memungkinannya mengeluarkan kabut tebal untuk melindungi kerajaan dari serangan musuh.



Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content