Waduh... Dinas Pertanian Sarolangun Kibarkan Merah Putih Terbalik

Senin, 26 September 2022 - 12:39 WIB
loading...
Waduh... Dinas Pertanian...
Bendera merah putih terpasang terbalik. Foto: Nanang/SINDOnews
A A A
SAROLANGUN - Pengibaran bendera bertujuan untuk menumbuhkan rasa kebangsaan dan patriotisme serta melatih kedisiplinan, serta memiliki makna penghormatan atas jasa para pahlawan.

Bendera merah putih juga merupakan lambang Kenegaraan Republik Indonesia yang begitu dihormati oleh warganya. Namun pemandangan berbeda terlihat di Dinas Ketahanan Pangan Dan Holtikultura (Pertanian) mengibarkan Bendera merah putih tersebut terbalik menjadi bendera negara Polandia.

Peristiwa ini pun menjadi sorotan masyarakat. "Sudah pindah negara nampaknya Dinas Pertanian ni," ujar salah satu warga, Doni, Senin (26/09/2022)



"Sudah dua kali kejadian seperti itu, dulu pernah jugo kebalik," timpal Aang.

Sementara itu, Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Holtikultura Dedi Hendri mengklarifikasi langsung terkait pengibaran bendera tersebut. "Sudah dikoreksi," singkat Dedi, ketika dikonfirmasi.

Tidak hanya itu saja, Dedi juga mengirimkan foto bendera merah putih yang berkibar dengan semestinya.
(san)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kadispenad: Joni Pemanjat...
Kadispenad: Joni Pemanjat Tiang Bendera Jalani Pendidikan di Rindam Udayana
Gigih Berjuang, Joni...
Gigih Berjuang, Joni Pemanjat Tiang Bendera Berhasil Lulus Bintara TNI AD
Pertama di NTT, Pupuk...
Pertama di NTT, Pupuk Indonesia dan Relawan Bakti BUMN Bentangkan Bendera Merah Putih Sepanjang 1 KM
Keren, 2.110 Pemotor...
Keren, 2.110 Pemotor Ikuti Lomba Desain Helm Merah Putih Polda Riau
HUT ke-79 RI, Lanal...
HUT ke-79 RI, Lanal Gorontalo Bentangkan Bendera Merah Putih 200 Meter di Pantai Hiu Paus Botubarani
Disambut Gubernur Kaltim,...
Disambut Gubernur Kaltim, Kirab Bendera Pusaka Tiba di Bandara Sepinggan Balikpapan
Kibarkan Bendera Merah...
Kibarkan Bendera Merah Putih di Puncak Everest, Danjen Kopassus Ini Pegang Teguh Pesan Prabowo
Meriahkan HUT ke-79...
Meriahkan HUT ke-79 RI di IKN, Kodam XV Pattimura Kibarkan Bendera Merah Putih di Bukit Paralayang Ruhatu
Ini Pesan Ridwan Kamil...
Ini Pesan Ridwan Kamil saat Lepas Kirab Merah Putih
Rekomendasi
Ketua DPP Perindo Soroti...
Ketua DPP Perindo Soroti Tantangan Berat Perempuan di Dunia Politik
Eubank Jr Kecam Tim...
Eubank Jr Kecam Tim Benn usai Didenda Rp7,6 M karena Kelebihan Berat 0,05 Pon
Keseruan Cristiano Ronaldo...
Keseruan Cristiano Ronaldo vs Sandy Walsh di Liga Champions Asia Elite
Berita Terkini
2 Bandar Narkoba Kabur,...
2 Bandar Narkoba Kabur, Polres Pamekasan Janjikan Hadiah Rp10 Juta bagi Informan
1 jam yang lalu
Ancam Ledakkan Mapolres...
Ancam Ledakkan Mapolres Pacitan, Terduga Teroris Ditangkap Densus 88
2 jam yang lalu
Kadis LH Tangsel Jadi...
Kadis LH Tangsel Jadi Tersangka Korupsi Pengelolaan Sampah Rp25 Miliar, Aset Lahan Disita
2 jam yang lalu
RS Persada Belum Beri...
RS Persada Belum Beri Akses CCTV untuk Penyelidikan Dugaan Pelecehan Oknum Dokter
3 jam yang lalu
Kejati Sultra Tetapkan...
Kejati Sultra Tetapkan Kepala KUPP Kolaka dan 3 Direktur Perusahaan Tambang Nikel Tersangka Korupsi
4 jam yang lalu
Kisah Pertempuran Raja...
Kisah Pertempuran Raja Mataram dengan Adiknya Sendiri
5 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan Pengganti...
5 Makanan Pengganti Nasi Putih untuk Menurunkan Berat Badan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved