Harga Mi Instan dan Tarif Ojol Naik, Begini Respons Wagub Emil

Rabu, 10 Agustus 2022 - 22:15 WIB
loading...
Harga Mi Instan dan...
Wakil Gubernur Jatim Emil Elestianto Dardak. Foto: Dok/SINDOnews
A A A
SURABAYA - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Timur (Jatim) terus berupaya mengendalikan inflasi. Terutama menyusul kenaikan tarif ojek online (ojol) dan juga mi instan.

Data Badan Pusat Statistik (BPS) menunjukkan, inflasi Jatim tahun kalender Januari - Juli 2022 sebesar 3,95 persen.

Wakil Gubernur Jatim Emil Elestianto Dardak mengatakan, pihaknya sudah menyiapkan sejumlah strategi pengendalian inflasi. Antara lain keterjangkauan harga, ketersediaan pasokan, kelancaran distribusi dan komunikasi efektif.



"Soal mi instan, ini kan bahannya gandum. Gandumnya berasal dari Ukraina. Saat ini masih ada kendala pasokan dari sana (Ukraina)," katanya, Rabu (10/8/2022).

Orang nomor dua di Jatim itu meyakini, harga mi instan tidak akan naik ekstrem. Sebab, saat ini negara-negara penghasil gandum tengah panen raya.



Pihaknya berharap September 2022 sudah ada pengiriman gandung. Karena sebenarnya negara-negara produsen bulan ini mulai panen gandum. "Kami juga harap ada jalur alternatif lah untuk mengakses gandum dari Ukraina," sambungnya.

Emil mengungkapkan, terdapat negara di luar Rusia-Ukraina yang juga diperkirakan akan mensuplai gandum ke Indonesia. Meski, lanjut Emil, Rusia dan Ukraina merupakan negara terbesar penghasil gandum.

"Jadi ya kita berharap harga gandum baik, dan produsen bisa menjaga stabilitas harga. Kami meyakini pemerintah pusat memiliki cara untuk bekerja sama dengan jejaring retailer," katanya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Arus Mudik Lebaran 2025:...
Arus Mudik Lebaran 2025: Lalu Lintas Kendaraan di Jatim Turun 14,74 Persen
Survei Poltracking:...
Survei Poltracking: Khofifah-Emil Unggul Telak di Pilgub Jatim
Edukasi Hidup Sehat,...
Edukasi Hidup Sehat, Kemenkes Bersama Lemonilo Gelar Ayo Sehat Fest 2024
Khofifah-Emil Terus...
Khofifah-Emil Terus Menguat di Pilgub Jatim, NasDem Dipastikan Mendukung
Emil Dardak Tingkatkan...
Emil Dardak Tingkatkan Kepercayaan Diri Generasi Muda melalui Konsep Transformasional
Kepemimpinan Khofifah-Emil...
Kepemimpinan Khofifah-Emil Dardak Teruji, Layak Lanjutan 2 Periode
Kebakaran Hebat Hanguskan...
Kebakaran Hebat Hanguskan Truk Tronton Pengangkut Ribuan Kardus Mi di Bojonegoro
Digital Library ISNU...
Digital Library ISNU Jatim Dorong Kecendekiawanan dan Kemajuan Bangsa
Penemuan Mayat Bertelanjang...
Penemuan Mayat Bertelanjang Dada, Korban Tewas Gara-gara 2 Kardus Mi Instan
Rekomendasi
Mengenal Moluskum Kontagiosum,...
Mengenal Moluskum Kontagiosum, Penyakit Kulit Akibat Pakai Baju Thrifting Tanpa Dicuci
Pecel hingga Ketoprak...
Pecel hingga Ketoprak Masuk Daftar 100 Salad Terbaik di Dunia
Pecah Rekor Lagi, Harga...
Pecah Rekor Lagi, Harga Emas Antam Menjulang Nyaris Rp2 Juta per Gram
Berita Terkini
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
44 menit yang lalu
Isyarat Pangeran Purbaya...
Isyarat Pangeran Purbaya Penggal 2 Dalang Pemberontakan di Kerajaan Mataram
1 jam yang lalu
8 Detik Rekam Mahasiswi...
8 Detik Rekam Mahasiswi Mandi Bikin Tamat Karier Azwindar Dokter PPDS UI
1 jam yang lalu
Tampang Muhammad Azwindar...
Tampang Muhammad Azwindar Eka Satria, Dokter PPDS UI yang Rekam Mahasiswi Mandi
2 jam yang lalu
Pesawat Capung Mendarat...
Pesawat Capung Mendarat Darurat di Pantai Pangandaran Akibat Gagal Mesin
2 jam yang lalu
2 Kelompok Perguruan...
2 Kelompok Perguruan Pencak Silat Tawuran di Magetan usai Halalbihalal
2 jam yang lalu
Infografis
3 Efek Tarif Impor Donald...
3 Efek Tarif Impor Donald Trump Terhadap Harga Emas Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved