Waspada Omicron, Ditnarkoba Polda Metro Gencarkan Razia Tempat Hiburan Malam

Minggu, 19 Desember 2021 - 12:07 WIB
loading...
Waspada Omicron, Ditnarkoba...
Petugas gabungan rutin melakukan razia di tempat hiburan malam di DKI Jakarta. Foto/Ilustrasi/Dok SINDOnews
A A A
JAKARTA - Untuk mengantisipasi Covid-19 varian Omicron, Direktur Reserse Narkoba Polda Metro Jaya Kombes Pol Mukti Juharsa menyebutkan pihaknya rutin melakukan razia tempat hiburan malam untuk memastikan protokol kesehatan ditempat tersebut.

Razia ini dilakukan karena melihat masih banyaknya pelanggaran banyak pengunjung tidak mematuhi protokol kesehatan dan tidak menggunakan aplikasi Peduli Lindungi. Untuk itu, pihaknya menggandeng Pemprov DKI Jakarta dan Kodam Jaya untuk melakukan penertiban.

”Untuk pencegahan virus Covid-19 Omicron. Kita akan razia setiap hari bersama Pemda, supaya bisa tertib. Jadi ini sama-sama tugas kita bersama, tapi gabung dengan Satpol PP. Tapi ini semua silent agar bisa dapat hasilnya,” kata Mukti Juharsa, Minggu (19/12/2021).

Sebagaimana diketahui, pihak Polda Metro Jaya beserta jajaran dan stikholder terkait melakukan razia protokol kesehatan serentak oleh jajaran Polres di wilayah Polda Metro Jaya mulai pukul 20.00 WIB, Sabtu (19/12/2021).

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Endra Zulpan menyebutkan ada sebanyak 477 personel gabungan dilibatkan dalam rangka operasi yustisi pada Sabtu (18/12/2021) malam hingga Minggu (19/12/2021) dini hari.

Diketahui ada sejumlah lokasi yang dilakukan sidak, diantaranya yakni Embassy Club di Elysee SCBD pada Minggu (19/12/2021) pukul 00.00 WIB. Polisi menemukan banyak pengunjung berkerumun di lokasi tersebut.

Pihak kepolisian juga menyegel tempat karaoke Rabbithole di kawasan Senayan. Bahkan tim gabungan dari Polda Metro Jaya, TNI, dan Satpol PP saat melakukan razia protokol kesehatan di Embassy Club, kawasan SCBD Jakarta Selatan selain membubarkan kerumunan di lokasi, ada petugas sekuriti yang turut diamankan.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
Pesta Sabu, Ketua Bawaslu...
Pesta Sabu, Ketua Bawaslu KBB Ditangkap Polisi
7 Fakta Mengejutkan...
7 Fakta Mengejutkan Kapolres Ngada Diciduk Mabes Polri, Diduga Terlibat Narkoba dan Asusila
Mabes Polri Tangkap...
Mabes Polri Tangkap Kapolres Ngada, Diduga Terlibat Narkoba dan Asusila
Duel Anggota TNI AL...
Duel Anggota TNI AL vs TNI AD di Tempat Hiburan Malam di Tanjungpinang Akibatkan 1 Tewas
Bandar Narkoba di Asahan...
Bandar Narkoba di Asahan Sumut Tembak Polisi saat Disergap
Penampakan Musisi Fariz...
Penampakan Musisi Fariz RM Ditangkap Karena Narkoba
Pabrik Tembakau Sintetis...
Pabrik Tembakau Sintetis Beromzet Rp12 Miliar di Depok Digerebek Polisi
Banyak Material Mudah...
Banyak Material Mudah Terbakar di Diskotek Glodok Plaza Jadi Kendala Pemadaman Api
Rekomendasi
Pengumuman SNBP 2025...
Pengumuman SNBP 2025 Selasa 18 Maret, Cek Link Ini
PGN-Krakatau Steel Kembangkan...
PGN-Krakatau Steel Kembangkan Infrastruktur LNG di Kawasan Pelabuhan
Hukum Puasa Ramadan...
Hukum Puasa Ramadan bagi Ibu Hamil Menurut Pandangan 4 Mazhab
Berita Terkini
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
20 menit yang lalu
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
1 jam yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
2 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
3 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
3 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
4 jam yang lalu
Infografis
Waspada, Berikut 6 Penyakit...
Waspada, Berikut 6 Penyakit yang Dilarang Minum Kopi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved