Sopir Pete-pete Mulai Terganggu Hadirnya Teman Bus di Makassar

Jum'at, 03 Desember 2021 - 22:00 WIB
loading...
Sopir Pete-pete Mulai...
Sejumlah unit pete-pete melintas di Jalan Ahmad Yani, Makassar beberapa waktu yang lalu. Foto: SINDOnews/Maman Sukirman
A A A
MAKASSAR - Dampak kehadiran Teman Bus mulai dirasakan para sopir pete-pete. Tidak sedikit penumpang mereka kini beralih ke transportasi umum besutan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) itu.

Ketua Ogranisasi Angkutan Darat (Organda) Kota Makassar, Zainal Abinin mengatakan, dampak kehadiran Teman Bus cukup terasa bagi sopir pete-pete. Pendapatan mereka merosot. Perlahan penumpang mulai beralih.



Dari Bandara Sultan Hasanuddin-Mall Panakkukang, Teman Bus kini hanya singgah di Halte Citra Sudiang, Halte Cokro, dan Mall Panakkukang. Sebaliknya dari arah Mall Panakkukang-Bandara Sultan Hasanuddin, bus ini berangkat dari Halte Mall Panakkukang, singgah di Halte Kantor Gubernur menuju Halte Citra Sudiang.

"Khusus untuk koridor 2 hanya menaikkan dan menurunkan penumpang di tiga halte masing-masing itu. Selebihnya tidak bisa untuk sekarang," pungkasnya.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Soal Peremajaan Angkot,...
Soal Peremajaan Angkot, Heri Koswara Bakal Diskusi JakLingko ke Anies Baswedan
Ribuan Angkot di Malang...
Ribuan Angkot di Malang Terancam Mati, Sopir Ketar-ketir
Hore! Angkot di Malang...
Hore! Angkot di Malang Bakal Pakai AC dan Penumpang Gratis
Jatuh dari Angkot di...
Jatuh dari Angkot di Jalan AH Nasution Bandung, Pelajar SMA Luka-luka
Truk Muatan Air Mineral...
Truk Muatan Air Mineral Tabrak Angkot di Cicurug Sukabumi, Terseret hingga Ringsek
Angkot Diseruduk Sedan...
Angkot Diseruduk Sedan hingga Terguling, 2 Penumpang Tewas 12 Luka-luka
Pemkab Lebak Terancam...
Pemkab Lebak Terancam Kehilangan PAD Rp2,1 Miliar, Ini Penyebabnya
Menegangkan! Angkot...
Menegangkan! Angkot Berisi Penumpang Terseret Banjir di Cimahi
Pena Mas Ganjar Gelar...
Pena Mas Ganjar Gelar Kopdar, Sopir Angkot Semarang Curhat Penumpang Sepi
Rekomendasi
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Kedubes Vatikan Bakal...
Kedubes Vatikan Bakal Dibuka Besok untuk Masyarakat yang Ingin Berkabung Paus Fransiskus
KemenPPPA-Kowani Pecahkan...
KemenPPPA-Kowani Pecahkan Rekor MURI pada Perayaan Hari Kartini 2025
Berita Terkini
Tak Terbukti Curang,...
Tak Terbukti Curang, Tia Rahmania Dapat Dukungan Warga Dapil Banten 1
3 jam yang lalu
Praktisi Hukum: Surat...
Praktisi Hukum: Surat Edaran Gubernur Tak Bisa Dijadikan Acuan Hukum
4 jam yang lalu
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
4 jam yang lalu
Kapolres Depok Ungkap...
Kapolres Depok Ungkap Dalang Pembakaran Mobil Polisi Tak Kooperatif saat Diperiksa
5 jam yang lalu
Kronologi Pembakaran...
Kronologi Pembakaran Mobil Polisi oleh Warga di Depok
7 jam yang lalu
Pemprov Jakarta Bakal...
Pemprov Jakarta Bakal Kirim 150 Pelajar untuk Kuliah di Universiti Kuala Lumpur
7 jam yang lalu
Infografis
Ibtihal Aboussad Dipecat...
Ibtihal Aboussad Dipecat Microsoft karena Menentang Genosida di Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved