Pemkot Makassar Pertimbangkan Bangun Kolam Retensi di Jalan Pettarani

Sabtu, 11 September 2021 - 08:05 WIB
loading...
Pemkot Makassar Pertimbangkan...
Pemkot Makassar mempertimbangkan membangun kolam retensi untuk mengatasi genangan di Jalan AP Pettarani. Foto: Istimewa
A A A
MAKASSAR - Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar mempertimbangkan untuk membangun kolam retensi di Jalan AP Pettarani Kota Makassar, untuk minimalisir genangan yang kerap terjadi.

"Di Pettarani dan rumahnya pak Plt. Itu yang layak kita bangun (kolam retensi), karena marak genangan, " ujar Wali Kota Makassar Moh Ramdhan 'Danny' Pomanto.



Menurutnya pembangunan kolam retensi hanya mampu mengakomodiri genangan-genangan kecil, Sehingga tidak bisa menjadi solusi utama dalam menghilangkan masalah banjir Makassar.

Sebaliknya untuk skala besar justru akan lebih efektif dengan pembenahan drainase dan jalur sungai. Semisal di Kodam III hingga antang Blok 8 dan 10.

Selama ini persoalan banjir di sana disebabkan adanya penyempitan jalur air yang butuh pembenahan khusus oleh kota.

"Tinggal disempurnakan aliran airnya dijaga karena air itu sifatnya alir, jadi kalau di sini dibikin di sana tidak dibikin, tetap tersumbat. Ada penyempitan di sekitar lurusannya Baruga. Itu saya akan bicarakan kepada semua pihak," lanjutnya.

Sebelumnya rencana pengadaan kolam retensi sempat disinggung di masa pemerintahan Plt Wali kota Makassar Iqbal Suhaeb. Rencana pembangunan tersebut menyasar Jalan Hertasning dan akan ditambah pada lahan-lahan lainnya.

Kolam retensi disebut menjadi salah satu solusi kongkret dalam penyediaan daerah resapan yang terus berkurang di Kota Makassar.

Tim Ahli Banjir Sulsel Syamsu Rijal saat dihubungi mengatakan, pemerintah kota perlu memetakan kembali jalur-jalur air di Kawasan Pettarani .
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
RS Vertikal Makassar...
RS Vertikal Makassar Milik Pemerintah Kini Miliki Fasilitas AC VRF
Puncak Makassar Eight...
Puncak Makassar Eight Festival Dipindahkan ke Tugu MNEK, Ini Alasannya
Pemkot Bandung Klaim...
Pemkot Bandung Klaim Debit Banjir Gedebage Berkurang, Tapi…
Pemkot Makassar Terapkan...
Pemkot Makassar Terapkan Layanan Publik Berbasis Metaverse, Mendagri Beri Pujian
Musim Transisi, BPBD...
Musim Transisi, BPBD Makassar: Waspada Banjir dan Angin Kencang!
Awas! Kebakaran di Makassar...
Awas! Kebakaran di Makassar Meningkat hingga 359 Kali
Dukung Go Green, Danny...
Dukung Go Green, Danny Hadirkan Inovasi Baru Home Care Dottoro’ ta Ramah Lingkungan
Ricuh! Aksi Saling Dorong...
Ricuh! Aksi Saling Dorong Pecah di Pasar Butung Makassar, Ini Pemicunya
Kota Makassar Tanggap...
Kota Makassar Tanggap Darurat Kekeringan, 8 Kecamatan Terdampak El Nino
Rekomendasi
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Presiden Prabowo Terima...
Presiden Prabowo Terima Kunjungan Wakil PM Malaysia di Istana Merdeka Sore Ini
Pecah Rekor Termahal,...
Pecah Rekor Termahal, Harga Emas Antam Tembus di Atas Rp2 Juta per Gram
Berita Terkini
Biadab! Perempuan di...
Biadab! Perempuan di Kendari Banting Bayi 6 Bulan, Rekam dan Dikirim ke Ibu Balita
1 jam yang lalu
Keuskupan Ruteng Ajak...
Keuskupan Ruteng Ajak Umat Gelar Misa Arwah Mengenang Paus Fransiskus
1 jam yang lalu
Korban Mutilasi Gunungsari...
Korban Mutilasi Gunungsari Sempat Disiksa dan Dibakar, Potongan 2 Tangan Belum Ditemukan
2 jam yang lalu
Partai Perindo Jateng...
Partai Perindo Jateng Target Raih 5 Kursi di Senayan pada Pemilu 2029
2 jam yang lalu
Pengamat Undiknas Bali:...
Pengamat Undiknas Bali: Larangan Air Minum Kemasan Ukuran Kecil Perlu Kajian Mendalam
2 jam yang lalu
Puluhan Pelajar MAN...
Puluhan Pelajar MAN I Cianjur Keracunan Diduga setelah Menyantap Makan Bergizi Gratis
2 jam yang lalu
Infografis
Kapal Induk Kedua Tiba...
Kapal Induk Kedua Tiba di Timur Tengah, AS Serius Ancam Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved