Larung Sesaji Dibubarkan Petugas Karena Picu Kerumunan, Ini Klarifikasi Warga Cilacap

Selasa, 07 September 2021 - 12:30 WIB
loading...
A A A
Perihal sosok perempuan berkebaya hijau yang mengenakan mahkota diterangkan Edy bukan merepresentasikan Nyai Roro Kidul. "Kami merepersentasikan sosok perempuan itu adalah Bunda Ratu, karena Nyai Roro Kidul dengan Bunda Ratu sangat berbeda," tegas Edy.

Selama ini masyarakat awam mengidentikan sosok wanita berkebaya hijau, memakai mahkota dan berada di sekitar pantai sebagai Nyai Ratu Kidul.

Asumsi masyarakat awam silakan saja, tetapi bagi kami maknanya sangat berbeda dan itu telah menimbulkan gejolak di kalangan anggota Yayasan Manunggal Rasa Kemurnian dan sangat keberatan akan hal tersebut.

"Walapun kami mengusung judul acara larungan, bukan berarti makanan atau gugunungan yang ada dilokasi acara serta kambing dibuang kelaut," sambungnya. Karena acara dibubarkan, akhirnya gugunungan tersebut dibawa lagi ke Cilacap dan dibagikan ke warga sekitar.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pelajar Garut yang Tergulung...
Pelajar Garut yang Tergulung Ombak Pantai Barat Pangandaran Ditemukan Tewas
Tragedi Perpisahan Sekolah!...
Tragedi Perpisahan Sekolah! Pelajar yang Sempat Hilang Terseret Ombak di Pantai Pangandaran Ditemukan Tewas
Wisatawan Asal Majalaya...
Wisatawan Asal Majalaya Bandung Diamuk Massa di Pangandaran, Mobilnya Dihancurkan Warga
3 Remaja Terseret Arus...
3 Remaja Terseret Arus Pantai Cikembulan Pangandaran saat Main Bola, 2 Tewas dan 1 Hilang
Pangandaran Geger! Pemuda...
Pangandaran Geger! Pemuda Nekat Terjun ke Laut dengan Naik Motor
Heboh Kereta Kencana...
Heboh Kereta Kencana Bupati Pekalongan Tabrak Mobil dan Kerumunan Warga
Demam Citayam Fashion...
Demam Citayam Fashion Week di Tunjungan Surabaya Dibubarkan Satpol PP
Berenang di Pantai Pangandaran,...
Berenang di Pantai Pangandaran, Wisatawan Hilang Terseret Ombak
Peringati Jumenengan...
Peringati Jumenengan Sultan HB X, Keraton Yogyakarta Gelar Labuhan di Pantai Parangkusumo
Rekomendasi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
45 menit yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
57 menit yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
58 menit yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
1 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
2 jam yang lalu
Infografis
5 Pejabat China yang...
5 Pejabat China yang Dieksekusi Mati karena Korupsi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved