Jebakan Tikus di Gresik Kembali ‘Memakan’ Korban

Sabtu, 30 Mei 2020 - 17:53 WIB
loading...
Jebakan Tikus di Gresik...
ilustrasi
A A A
GRESIK - Peringatan bagi para petani di Gresik agar hati-hati memasang jabakan tikus di lahamnnya. Satu lagi korban seorang petani tewas tersengat jebakan tikus.

Petani itu Muksan, Desa Kambingan, Kecamatan Cerme, Gresik, Jawa Timur. Dia meninggal ketika sedang mengontrol sawahnya sendiri di desa setempat.

Ketika itu Jumat (29/5/2020) sekitar pukul 19.15 WIB. Pria 53 tahun itu ditemukan tergeletak di sawah dengan bekas sengatan listrik di bagian kakinya.

Informasi yang dihimpun, korban ke sawah ditemani M Bisri (50), tetangganya sendiri. Mereka datang ke sawah untuk mengontrol tamanan. Tidak lama kemudian korban meminta kepada Bisri untuk kembali pulang.

Ketika dalam perjalanan pulang Bisri mendengar suara jeritan. Dia memutuskan untuk kembali ke lokasi sebelumnya. Ternyata dirinya melihat Muksan sudah terjatuh ke tanah tidak sadarkan diri.

"Saksi langsung mematikan sumber listrik dan menolong korban," kata Kapolsek Cerme AKP Moh Nur Amin, Sabtu (30/5/2020).

Meski sudah berhasil ditolong, namun korban sudah tidak bernyawa. Dia meninggal. Jantungnya tidak berdetak. Saksi langsung menghubungi pihak keluarga untuk mengevakuasi ke rumah duka. "Atas kejadian ini keluarga korban pasrah," imbuh mantan Kapolsek Kedamean tersebut.

Nur Amin menyebutkan, pihak keluarga tidak berkenan korban dibawa ke Rumah Sakit (RS) untuk dilakukan visum. Disertai dengan surat pernyataan tidak menuntut siapapun dalam kejadian ini.

"Mereka musibah ini sudah takdir. Jenazah dikebumikan di tempat pemakaman umum (TPU) desa setempat," pungkasnya
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
2 Pemuda Lamongan Pulang...
2 Pemuda Lamongan Pulang Ngopi Dibacok 3 Pria Misterius di Gresik
Memilukan! Pelajar SD...
Memilukan! Pelajar SD di Gresik Buta usai Dirundung dan Dicolok Pakai Tusuk Bakso
Miris! Ketua RW Aniaya...
Miris! Ketua RW Aniaya Warga hingga Tewas Hanya Gara-gara Curi Kunyit
Sebelum Dibunuh Bapaknya,...
Sebelum Dibunuh Bapaknya, Bocah 9 Tahun di Gresik Sempat Tulis Catatan Mengharukan
Pemudik, DPRD hingga...
Pemudik, DPRD hingga Selebgram Apresiasi Polisi Gresik Amankan Arus Mudik
Pemasok Darah Manusia...
Pemasok Darah Manusia untuk Sarana Ritual Ditangkap di Gresik
Kasus Pernikahan Manusia...
Kasus Pernikahan Manusia dengan Kambing, Anggota DPRD Gresik Dijebloskan ke Tahanan
Blower Pabrik Kayu di...
Blower Pabrik Kayu di Gresik Meledak, 6 Pekerja Luka Bakar Serius
Minibus Oleng Tabrak...
Minibus Oleng Tabrak 2 Motor, Pasutri Tewas dan Dua Luka
Rekomendasi
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Kapolri Perwirakan Aiptu...
Kapolri Perwirakan Aiptu Jimmi Farma Polisi Pemilik Pesantren Gratis
Saksikan Ajang Apresiasi...
Saksikan Ajang Apresiasi Tertinggi Wanita-Wanita Inspiratif di Indonesia dan Vote Nominasi Favoritmu di WOMEN’S INSPIRATION AWARDS 2025, Selasa 29 April Pukul 21.00 WIB di iNews
Berita Terkini
Cuaca Buruk, 3 Pesawat...
Cuaca Buruk, 3 Pesawat Lion Air -Batik Air Tujuan Soekarna-Hatta Dialihkan ke Kertajati
28 menit yang lalu
Kemenpar dan Universitas...
Kemenpar dan Universitas LIA Sinergi Tingkatkan SDM Pariwisata
1 jam yang lalu
Tragis! Balita di Malang...
Tragis! Balita di Malang Tewas Terlindas Truk Tak Kuat Menanjak
1 jam yang lalu
Badan Karantina dan...
Badan Karantina dan Unkhair Jalin Kerja Sama Pengembangan SDM dan Iptek
2 jam yang lalu
Pemkab Tangerang Beri...
Pemkab Tangerang Beri Beasiswa Warga ke Universitas Internasional
2 jam yang lalu
Anggota MPR Ida Fauziyah...
Anggota MPR Ida Fauziyah Tekankan Penguatan 4 Pilar Kebangsaan di Jakarta
3 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved