Kabupaten Sijunjung Ditemukan 8 Positif Covid-19, Sebelumnya Sempat Zona Hijau

Rabu, 27 Mei 2020 - 10:30 WIB
loading...
Kabupaten Sijunjung...
Laboratorium Diagnostik dan Riset Terpadu Penyakit Infeksi Fakultas Kedokteran dan Balai Penyidikan dan Pengujian Veteriner Wilayah II Bukittinggi menyatakan adanya delapan warga Kabupaten Sinjunjung positif COVID-19. Foto iNews TV/Agung S
A A A
SIJUNJUNG - Selama ini masih bersih dari paparan Covid-19, Kabupaten Sijunjung, Sumatera Barat. Ternyata pada hari ini Rabu (27/5/2020) menorehkan catatan baru dengan adanya delapan orang warganya positif terinfeksi COVID-19.

Pimpinan dan Penanggung Jawab Laboratorium Diagnostik dan Riset Terpadu Penyakit Infeksi Fakultas Kedokteran dan Balai Penyidikan dan Pengujian Veteriner Wilayah II Bukittinggi Andani Eka Putra mengatakan, sampai Rabu (27/5/2020) pukul 08.00 WIB, terkonfirmasi tambahan warga Sumbar positif terinfeksi COVID-19 sebanyak 27 orang lagi. (Baca juga : Kepala Puskesmas PB Selayang II Kota Medan Positif Terinfeksi Covid-19 )

Pemeriksaan ini dilakukan dari 516 sample yang diterima, sementara sembuh terkonfirmasi bertambah sebanyak 23 orang. Sedangkan pasien meninggal dunia sampai pukul 08.00 WIB hari ini belum terkonfirmasi.

"Total sampai hari ini warga Sumbar yang telah terinfeksi sebanyak 537 orang, sembuh 231 orang dan Meninggal dunia 24 orang. Artinya, saat ini tidak ada lagi Kabupaten dan Kota di Sumbar yang terbebas dari paparan infeksi COVID-19," kata Andani Eka Putra. (Baca juga : Bentrok Antar Warga 2 Desa di Tapsel: 3 Orang Luka Tembak Senapan Angin )

Selain penambahan pasien positif, pasien sembuh juga bertambah 15 orang, sehingga total yang telah sembuh adalah sebanyak 201 orang.

“Sementara untuk rincian dan keterangan lainnya kami sampaikan sore nanti," tandasnya.
(nfl)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Korupsi APD Covid-19,...
Korupsi APD Covid-19, Kejaksaan Tahan Sekretaris Dinas Kesehatan Sumut
Bupati Manggarai Pecat...
Bupati Manggarai Pecat 249 Tenaga Kesehatan Non-ASN, Ada Apa?
Tersangka Korupsi APD...
Tersangka Korupsi APD Covid-19, Kadinkes Sumut Ditangkap Kejaksaan
Sandiaga Uno Minta Warga...
Sandiaga Uno Minta Warga Cianjur Jaga Prokes usai Kasus Covid-19 Meningkat
Perubahan Iklim Disebut...
Perubahan Iklim Disebut Komnas HAM Jadi Krisis Terberat usai Covid-19
2 Tersangka Korupsi...
2 Tersangka Korupsi Pandemi Covid-19 di Manado Segera Disidangkan
Hadiri IDC, Ridwan Kamil...
Hadiri IDC, Ridwan Kamil Sebut Pandemi Covid-19 Percepat Disrupsi Digital
Selama Menjabat Gubernur...
Selama Menjabat Gubernur Jabar, Ridwan Kamil: Rintangan Terberat Pandemi Covid-19!
Dugaan Korupsi Anggaran...
Dugaan Korupsi Anggaran Covid-19 Dinkes Lampung, Polda Tunggu Hasil Audit BPKP
Rekomendasi
Khawatir Kim Soo Hyun...
Khawatir Kim Soo Hyun Bunuh Diri, Ibu Kim Sae Ron Tak Akan Merilis Foto Mesra Lainnya
3 Fitnah Kejam yang...
3 Fitnah Kejam yang Menyerang Putri Diana, Dituduh Lebih dulu Berselingkuh dari Raja Charles III
Soal Imunitas Jaksa,...
Soal Imunitas Jaksa, Ketua BEM FH UBK: Bertentangan dengan Prinsip Kesetaraan
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
6 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
6 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
7 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
8 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
9 jam yang lalu
Infografis
Covid-19 Varian EG.5...
Covid-19 Varian EG.5 di Singapura Sudah Menyebar ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved