Marten Taha Sebut Ada Hikmah di Balik Musibah Pandemi

Jum'at, 30 April 2021 - 17:41 WIB
loading...
Marten Taha Sebut Ada...
Wali Kota Gorontalo Marten Taha dalam khutbah Jumat di Masjid Al-Hikmah, Dungingi, Jumat (30/4/21).
A A A
KOTA GORONTALO - Selalu ada hikmah di balik musibah. Begitu juga pandemi Covid-19 yang mengajarkan manusia pentingnya menjaga kebersihan dan kesucian diri.

"Hasil penelitian membuktikan kebersihan dapat mencegah masuknya virus dan bakteri penyebab penyakit," ujar Wali Kota Gorontalo Marten Taha dalam khutbah Jumat di Masjid Al-Hikmah, Dungingi, Jumat (30/4/21).

Tidak ada kejadian yang terjadi begitu saja, semuanya sudah merupakan takdir dan ketentuan Tuhan. Karena itu Marten mengajak kaum muslimin menjadikan pandemi sebagai sarana introspeksi diri untuk lebih mendekatkan diri kepada Sang Pencipta.

"Apalagi saat ini kita sedang berada di Bulan Suci Ramadhan, momen yang sangat tepat untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan," katanya.

Marten mengingatkan manusia senantiasa bersikap tawadhu di hadapan Tuhan, menjauhkan sikap angkuh dan sombong. "Hanya dengan kuasa-Nya, virus yang berukuran sangat kecil, dapat memporak-porandakan sendi kehidupan manusia. Itu artinya manusia mahluk yang berada digenggaman-Nya," ucapnya.

Wali Kota Marten mengajak kaum muslimin untuk lebih meningkatkan perbuatan baik di Bulan Suci Ramadhan, "Inilah kesempatan istiwewa untuk mengumpulkan pahala dan sebagai penggugur dosa," ujarnya. CM
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Usbat Ganjar Gelar Pelatihan...
Usbat Ganjar Gelar Pelatihan Khutbah Jumat di Deli Serdang
8 ASN Kota Gorontalo...
8 ASN Kota Gorontalo Siap Berlaga di MTQ Korpri Nasional
Marten Taha : Generasi...
Marten Taha : Generasi Muda, Energi Membangun Bangsa
Perkuat Sinergitas,...
Perkuat Sinergitas, Wali Kota Marten Taha Terima Kunjungan Danlantamal
Jaga Stabilitas Harga,...
Jaga Stabilitas Harga, Pemkot Gorontalo Seriusi Pengendalian Inflasi
Wali Kota Marten Taha:...
Wali Kota Marten Taha: Merencanakan Pembangunan Butuh 5 M
Pemkot Gorontalo Wujudkan...
Pemkot Gorontalo Wujudkan Kesejahteraan Sosial melalui Program Kartu Sejahtera
Marten Taha Serahkan...
Marten Taha Serahkan 3 Unit Armada Siaga Bencana kepada BPBD Kota Gorontalo
HUT KORPRI, DWP, PGRI...
HUT KORPRI, DWP, PGRI dan Guru Dicanangkan, Ini pesan Wali Kota Marten Taha
Rekomendasi
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Semangat Saleh Husin...
Semangat Saleh Husin dan Kawan-kawan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Berita Terkini
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
17 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
21 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
28 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
2 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved