Jelang Tahun Ajaran Baru, DPRD Maros Minta Tenaga Guru Divaksin

Jum'at, 05 Maret 2021 - 15:51 WIB
loading...
Jelang Tahun Ajaran...
Ketua Komisi III DPRD Maros, Andi Rijal Abdullah. Foto: Istimewa
A A A
MAROS - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Maros, meminta agar guru bisa divaksin jelang tahun ajaran baru yang dimulai pada Juni mendatang.

Ketua Komisi III DPRD Maros , Andi Rijal Abdullah mengatakan, pihaknya meminta pemerintah daerah untuk memproritaskan pemberian vaksin kepada seluruh tenaga pendidik.

Pemberian vaksin kepada seluruh guru kata dia, dinilai sangat penting saat ini, karena sudah banyak permintaan orang tua agar sekolah tatap muka bisa segera dimulai.



"Untuk tahap dua ini kami sangat berharap agar tim gugus mempreoritaskan guru, baik yang ASN maupun honorer, sekolah negeri dan swasta. Ini penting jelang tahun ajaran baru," kata ketua Komisi III DPRD Maros , Rijal Abdullah, Jumat (05/03/2021).

Meski tahun ajaran baru dilaksanakan pada Juni 2021, namun proses rekrutmen siswa baru, sudah mulai dibuka. Olehnya itu, vaksinasi ke guru harus lebih dipercepat.

"Sekarang kan sudah banyak yang buka pendaftaran yah. Belum lagi pelaksanaan ujian, kalau tidak salah bulan April untuk tingkat SMA, dan Mei untuk tingkat SMP dan SD. Juga siswa sudah mau terima raport dan ijazah, makanya harus cepat," lanjutnya.

Vaksin tahap II yang mulai digelar oleh Pemkab Maros saat ini, memang memperoritaskan ASN dari Pemkab Maros dan dari lembaga lain seperti TNI-Polri. Ditargetkan tahap II itu akan selesai 2 sampai 3 bulan ke depan untuk 8.159 orang.

"Tahap dua ini memang difokuskan ke ASN termasuk TNI-Polri. Nah guru-guru juga termasuk, baik pegawai maupun honorer. Kami sudah sampaikan ke Dinas Pendidikan untuk segera melaksanakannya," kata Plt Kadis Kesehatan Maros, Syarifuddin.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sepasang Pengantin Menikah...
Sepasang Pengantin Menikah di Tengah Banjir yang Melanda 9 Kecamatan di Maros
Kantor Bupati Maros...
Kantor Bupati Maros Geger, Staf Ahli Pemkab Meninggal Mendadak di Smoking Area
Kenaikan Tarif Parkir...
Kenaikan Tarif Parkir Bandara Sultan Hasanuddin Mendadak Ramai, Pengguna Jasa Mengeluh
Tali BH Bantu Nenek...
Tali BH Bantu Nenek 88 Tahun Survive di Hutan Maros
Perindo Maros Selatan...
Perindo Maros Selatan Rapatkan Barisan Hadapi Pilkada 9 Desember
Pipi Istri Tentara Dicubit...
Pipi Istri Tentara Dicubit Oknum PNS, Begini Ceritanya
Panjat Tembok Setinggi...
Panjat Tembok Setinggi 4 Meter, 3 Napi Anak di Lapas Kelas II Maros Kabur
DPRD Hanya Setujui Pinjaman...
DPRD Hanya Setujui Pinjaman Rp110 Miliar untuk Bangun RS dan Pasar di Maros
Dinkes Maros Minta Apotek...
Dinkes Maros Minta Apotek Setop Penjualan Obat Sirup
Rekomendasi
9 Rest Area Terindah...
9 Rest Area Terindah di Indonesia, Referensi Tempat Istirahat Nyaman saat Mudik
Bergeser ke Ekonomi...
Bergeser ke Ekonomi Perang, Nilai Kontraktor Senjata Terbesar Jerman Melewati VW
Cahaya Hati Indonesia...
Cahaya Hati Indonesia Spesial Ramadan Bulan Ramadan Mau ke Surga atau Neraka? Tayang di iNews, Pukul 12.45 WIB
Berita Terkini
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
26 menit yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
1 jam yang lalu
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
1 jam yang lalu
Infografis
Para Guru Besar Minta...
Para Guru Besar Minta Audit Investigasi Bansos Jokowi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved