Kasus Pembunuhan Sadis 2 Gadis Cantik Gemparkan Medan, Polres Pelabuhan Belawan Bungkam

Senin, 01 Maret 2021 - 18:07 WIB
loading...
Kasus Pembunuhan Sadis...
Warga bersama kerabat korban pembunuhan Rizka Fitria, dan Aprilia Cinta, memprotes keras tidak terbukanya sikap Polres Pelabuhan Belawan terkait penyelidikan pembunuhan tersebut. Foto/iNews TV/Yudha Bahar
A A A
MEDAN - Kepergian Rizka Fitria (21), dan Aprilia Cinta (13) menyisakan cerita pilu bagi kerabat dan warga Badan Deli, Medan Belawan, Sumatera Utara. Dua gandis cantik ini meregang nyawa di tangan anggota polisi berinisial Aipda RS.



Hingga kini, Polres Pelabuhan Belawan masih bungkam terkait kasus tersebut, meskipun Aipda RS sudah ditangkap. Kondisi ini membuat banyak spekulasi yang muncul di masyarakat. Termasuk spekulasi tentang motif pembunuhan sadis tersebut.



Beredar kabar, Aipda RS tega membunuh Rizka Fitria yang merupakan pegawai harian lepas (PHL) di Polres Pelabuhan Belawan, bersama Aprilia Cinta, karena Aipda RS sakit hati terkait barang yang dititipkan korban kepada pelaku.



Salah seorang kerabat Rizka Fitria, Cahaya mengatakan, sebelum kejadian pembunuhan tersebut, tetangganya menitipkan obat-obatan dan pasta gigi untuk dikirimkan ke salah satu anggota keluarga yang ditahan di Polres Pelabuhan Belawan.

"Riska ini bekerja di Polres Pelabuhan Belawan. Tetangganya minta tolong untuk mengantarkan obat-obatan dan pasta gigi. Kabarnya Riska menitipkan ke pelaku, tetapi hingga empat hari barang titipan tersebut tidak sampai juga. Kemudian Riska menanyakan, dan pelaku sakit hati ," ungkapnya.



Namun kerabat korban masih menyangsikan peristiwa tersebut memicu terjadinya pembunuhan . Mereka juga masih belum percaya bahwa pelaku melancarkan aksinya sendirian saat membunuh kedua gadis cantik tersebut.

Bahkan, warga sampai menggelar aksi unjuk rasa untuk menuntut kejelasan kasus tersebut. Warga sangat menyayangkan sikap tertutup petugas kepolisian, dan tidak adanya etikad baik petugas Polres Pelabuhan Belawan, dalam memberikan informasi kepada keluarga.
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Pasuruan Gempar! Perempuan...
Pasuruan Gempar! Perempuan Tewas Tersangkut di Saluran Irigasi Warung Nasi
Mayat Bos Ruko Dicor...
Mayat Bos Ruko Dicor Semen, Pelaku Sikat Uang Rp64 Juta
Kronologi Sadis Pemilik...
Kronologi Sadis Pemilik Ruko di Pulogadung Dibunuh dan Dicor Kuli Bangunan
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Bos Ruko yang Mayatnya Dicor di Pulogadung Jaktim
Ibu di Semarang Tewas...
Ibu di Semarang Tewas Bersimbah Darah, Anak Pertamanya Jadi Buronan
Sadis! Wanita Salon...
Sadis! Wanita Salon di Bandung yang Tewas dengan 25 Tusukan Ternyata Hamil 4 Bulan
Penampakan Anak Bos...
Penampakan Anak Bos Prodia di Kasus ABG Tewas Dicekoki Narkoba saat Diserahkan ke Kejaksaan
Pengakuan Suami di Bantul...
Pengakuan Suami di Bantul Bunuh dan Simpan Mayat Istri Gegara Ogah Cerai
Rekomendasi
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
Celine Evangelista Menangis...
Celine Evangelista Menangis Cium Kakbah, Perjalanan Perdana ke Tanah Suci usai Mualaf
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
12 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta Menarik Belalang...
5 Fakta Menarik Belalang Setan, Cantik tapi Punya Cairan Beracun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved