Bandel Tak Bermasker, 2 Pegawai Pemkot Probolinggo Didenda

Kamis, 17 Desember 2020 - 15:10 WIB
loading...
Bandel Tak Bermasker,...
Tim gabungan dari Pol PP, Kodim 0820, Polres Probolinggo Kota, dan Sub Denpom gelar Razia taat Protokol kesehatan (prokes) ke sejumlah perkantoran. Foto/SINDOnews/Han
A A A
PROBOLINGGO - Tim gabungan dari Pol PP, Kodim 0820, Polres Probolinggo Kota , dan Sub Denpom gelar razia taat protokol kesehatan (prokes) ke sejumlah perkantoran.

Sidak gabungan ini, sasaran ke kantor Dispertahankan (Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan), Dinas Perpustakaan dan Arsip, dan Kelurahan Tisnonegaran. Hasilnya 2 pegawai kedapatan tidak memakai masker terjaring petugas.

Kasi Ops Dinas Satpol PP kota Probolinggo Hendra Kusuma mengatakan, saat tim razia datang seorang pegawai Dispertahankan berbincang dengan rekannya tidak memakai masker.

(Baca juga: 10 Tahun Kepemimpinan Wali Kota Risma, Urai Kemacetan dengan SITS hingga Perbanyak Bangun Jalan)

Selanjutnya, pegawai lelaki di Kelurahan Tisnonegaran yang saat razia berada di parkiran juga kedapatan tidak pakai masker.

“Kami menemukan dua pegawai tidak memakai masker saat beraktivitas. Kartu identitasnya kami amankan, kemudian kami data untuk proses lebih lanjut. Sanksi kami samakan dengan (masyarakat) sidang yustisi atau nonyustisi menggunakan denda administrasi," ujar Hendra.

(Baca juga: Eri Cahyadi Ajak Gabung Paslon Nomor 2 untuk Kemajuan Surabaya)

Fokus razia ini tidak hanya di masyarakat saja karena banyak klaster baru muncul berasal dari OPD. " Untuk itu, kami bersama tim merasa perlu fokus razia ke OPD sebagai bentuk edukasi kepada pegawai pemerintah yang notabene harus memberikan contoh untuk masyarakat,” tuturnya.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Probolinggo:...
Banjir Probolinggo: 1 Meninggal, 314 KK Terdampak
Jembatan Penghubung...
Jembatan Penghubung di Lereng Gunung Bromo Ambrol, Warga Dua Desa Terisolasi
Sungguh Merana, TKI...
Sungguh Merana, TKI Ini Dapati Istri Menikah Lagi Sepulang dari Malaysia, Akhirnya Hancurkan Rumah 
8 Desa di Probolinggo...
8 Desa di Probolinggo Gelar Merdeka Heppiii, Beri Tenda UMKM hingga Baju untuk Seniman
Korban Kebakaran di...
Korban Kebakaran di Kraksaan Probolinggo Terima Klaim BRINS
Minibus Rombongan Wisatawan...
Minibus Rombongan Wisatawan Surabaya Tabrak Motor di Jalur Bromo, 2 Tewas
Korupsi APD Covid-19,...
Korupsi APD Covid-19, Kejaksaan Tahan Sekretaris Dinas Kesehatan Sumut
Petik Laut di Probolinggo...
Petik Laut di Probolinggo Diikuti Ratusan Kapal, Dimeriahkan Festival Budaya
Janda Muda Tewas di...
Janda Muda Tewas di Kamar Hotel, Ditemukan Tanda Kekerasan di Kepala dan Leher
Rekomendasi
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
39 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved