Lawan Corona, Nongkrong di Cafe Langsung Jalani Rapid Test

Kamis, 16 April 2020 - 11:50 WIB
loading...
A A A
Selain itu, Polda Jatim juga menerapkan tertib distancing di sejumlah jalur yang ditenggarai rawan menjadi penyebaran Covid-19 di Kota Surabaya. Misalnya di kawasan Jalan Darmo, dan Jalan Tunjungan yang sudah berlangsung hampir dua pekan.

Lawan Corona, Nongkrong di Cafe Langsung Jalani Rapid Test


Tertib distancing juga akan dikembangkan di wilayah Jalan Kenjeran, Jalan Kembangjepun, Siwalankerto, Dupak, Sidotopo Wetan, dan Pandegiling. Polisi juga melakukan patroli ke tempat-tempat yang biasa digunakan sebagai tempat kerumunan atau nongkrong, serta menyemprotkan disinfektan.

Diketahui, Jumlah pasien positif Covid-19 di Jatim hingga Rabu (15/4/2020) pukul 18.00 WIB bertambah 26 orang. Maka, jumlah total pasien positif Covid-19 di provinsi ini menjadi 499 orang. Untuk Surabaya, pasien Covid-19 bertambah 16 orang. Sehingga, jumlah total pasien Covid-19 di Kota Pahlawan ini sebanyak 244 orang.
(eyt)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1664 seconds (0.1#10.140)