5 ASN Diperiksa KPK Terkait Suap Melibatkan Bupati Labuhanbatu Utara yang Ditahan KPK

Kamis, 12 November 2020 - 08:01 WIB
loading...
5 ASN Diperiksa KPK...
5 ASN diperiksa KPK sebagai saksi terkait kasus suap yang melibatkan Bupati Labuhanbatu Utara.Foto/iNews/Fachrizal
A A A
LABUHANBATU UTARA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK ) memeriksa 5 Aparatur Sipil Negara (ASN) terkait kasus dugaan korupsi yang melibatkan Bupati Labuhanbatu Utara,(Labura) H Khairudin Syah Sitorus. Saat ini, Bupati Labura ditahan KPK di Jakarta.

Pemeriksaan kelima ASN itu dilakukan KPK di Aula Mapolres Asahan, Rabu (11/11/2020). Kelima ASN tersebut adalah HS Sekda Kabupaten Labuhanbatu Utara, SF Kadis Pemadam Kebakaran Labuhanbatu Utara, HW Kepala Dinas Perhubungan Labuhanbatu Utara, MI mantan Kabag Umum Labuhanbatu Utara dan LH ASN Pemko Medan.

Mereka diperiksa sebagai saksi kasus dugaan suap pengembangan operasi tangkap tangan yang melibatkan pejabat Kementerian Keuangan Yahya Purnomo pada Dana Alokasi Khusus (DAK) pada RAPBN 2018. (Baca juga: Terhindar dari Maut, Pria Ini Balas Bacoki Lawannya hingga Tewas Mengenaskan)

Kelima ASN yang diperiksa KPK tersebut, enggan berkomentar kepada wartawan. Mereka memilih bungkam, usai menjalani pemeriksaan. (Baca juga: Timses Bupati Pelalawan Diduga Kendalikan Jaringan Narkotika Internasional)

Sementara itu, kondisi kantor Bupati Labuhanbatu Utara tampak sepi, begitu juga di Rumah Dinas Bupati. Hanya terlihat mobil dinas yang terparkir tanpa ada penjagaan ketat.
(zil)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hasto PDIP Didakwa Suap...
Hasto PDIP Didakwa Suap Rp600 Juta ke Komisioner KPU Wahyu Setiawan
Berkas Dilimpahkan ke...
Berkas Dilimpahkan ke PN Jaksel, Anak Bos Prodia Segera Disidang
Kisah Bripka Seladi...
Kisah Bripka Seladi Polisi Jujur, Jadi Pemulung untuk Hindari Suap
Penampakan Rumah Mewah...
Penampakan Rumah Mewah di Medan Disita KPK Terkait Kasus Dugaan Korupsi Lahan Rorotan
KPK Didesak Segera Tetapkan...
KPK Didesak Segera Tetapkan Gubernur Kalsel Sahbirin Noor sebagai DPO
Penyidik Kejagung Turun...
Penyidik Kejagung Turun ke Jatim, Periksa Ayah Ronald Tannur
Direktur Penerimaan...
Direktur Penerimaan Layanan Pengaduan Masyarakat KPK Jadi Pj Bupati Ciamis
KPK Tertibkan Tambang...
KPK Tertibkan Tambang Emas Ilegal Beromzet Rp1,08 Triliun di Lombok Barat
KPK Geledah Rumah Anggota...
KPK Geledah Rumah Anggota DPRD dari PDIP di Bangkalan, 7 Mobil Disita
Rekomendasi
Kaesang Beri Sinyal...
Kaesang Beri Sinyal Kehadiran Tokoh Nasional di PSI, Jokowi?
Doa Krisdayanti untuk...
Doa Krisdayanti untuk Titiek Puspa: Semoga Dilapangkan Kuburnya
Perkuat Ekosistem Pasar...
Perkuat Ekosistem Pasar Tradisional, BSI Dorong Transaksi Ritel UMKM
Berita Terkini
Gempa Dangkal Bogor...
Gempa Dangkal Bogor Rusak Sejumlah Rumah, Ini Daftar Laporannya
2 jam yang lalu
Gempa M4,1 Guncang Bogor,...
Gempa M4,1 Guncang Bogor, Warga Dengar seperti Suara Gemuruh
2 jam yang lalu
Gempa Dangkal Bogor...
Gempa Dangkal Bogor Disebabkan Sesar Aktif
3 jam yang lalu
Bogor Diguncang Gempa...
Bogor Diguncang Gempa Dangkal, Warga: Berasa Banget Guncangannya
3 jam yang lalu
MNC Group Peduli Ajak...
MNC Group Peduli Ajak Anak Yatim Bermain dan Menyantap Hidangan Khas di Park Hyatt Jakarta
3 jam yang lalu
Anggota Polda Jateng...
Anggota Polda Jateng Brigadir Ade Kurniawan Dipecat, Ini Pelanggarannya
4 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved