Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas Lengkap Tahun 2025, Simak Info Lengkapnya

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:31 WIB
loading...
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh...
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas tahun 2025 ada perubahan sejak pertengahan 2024 lalu. Berapa tarifnya saat ini? FOTO/DOK.SINDOnews
A A A
JAKARTA - Tarif Light Rail Transit atau LRT Jatimulya-Dukuh Atas tahun 2025 penting untuk diketahui oleh setiap warga Jabodetabek. Terlebih setelah adanya perubahan tarif LRT di pertengahan 2024 lalu.

LRT Jabodetabek yang telah diresmikan sejak 2023, memiliki dua lintasan utama yakni lintas Cibubur (Stasiun Dukuh Atas-Stasiun Harjamukti) dan lintas Bekasi (Stasiun Dukuh Atas-Stasiun Jatimulya).

Berdasarkan Keputusan Menteri Perhubungan Nomor KM 67 Tahun 2023, Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kementerian Perhubungan telah menetapkan tarif normal untuk perjalanan LRT Jabodebek mulai 1 Juni 2024. Penyesuaian tarif ini dilakukan dengan mempertimbangkan berbagai faktor, seperti jarak tempuh, waktu perjalanan, minat masyarakat, dan tingkat layanan.


Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas 2025

Awalnya tarif LRT Jakarta sudah ditetapkan sebesar Rp5.000 untuk satu kali perjalanan dan berlaku sama untuk jarak jauh maupun dekat semua stasiun, menurut situs resmi LRT Jakarta. Namun tarif tersebut diubah seiring berjalannya waktu dengan dimunculkannya peraturan Kementerian Perhubungan No. UM.006/4/21/K12/DJKA/2024.

Tarif LRT Jabodetabek untuk semua stasiun pada weekdays adalah sebesar Rp5.000 untuk satu kilometer pertama, dan ada tambahan tarif Rp700 untuk setiap kilometer berikutnya.

Tarif maksimal untuk weekdays dan weekend di luar jam sibuk adalah Rp10.000. Sedangkan tarif weekdays di jam sibuk bisa mencapai Rp20.000.

Apabila seseorang menaiki LRT Jatimulya-Dukuh Atas yang jarak antar stasiun diperkirakan mencapai 27,5 km, maka tarif yang dikeluarkan akan selalu mencapai titik maksimal.

Sehingga tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas untuk weekdays dan weekend di luar jam sibuk adalah Rp 10.000, dan weekdays di jam sibuk bisa mencapai Rp20.000.

Itulah informasi terkait tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas di tahun 2025 yang perlu diketahui oleh setiap warga Jabodetabek.
(abd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
P3RSI Minta Pemprov...
P3RSI Minta Pemprov Jakarta Tunda Kenaikan Tarif Air di Rumah Susun
Harga Tiket Wisata Gunung...
Harga Tiket Wisata Gunung Bromo Naik 30 Oktober 2024, Ini Tarif Barunya
Viral Tarif Delman Mahal...
Viral Tarif Delman Mahal di De Djawatan Banyuwangi, Menparekraf Ingatkan Jangan Terulang Lagi
Tarif Penyeberangan...
Tarif Penyeberangan Merak-Bakauheni Resmi Naik 5,26 Persen, Segini Harga Tiketnya
Pemprov Bali Bakal Bangun...
Pemprov Bali Bakal Bangun LRT di 3 Tempat Pusat Wisata, Ini Rutenya
Angkutan Penyeberangan...
Angkutan Penyeberangan Menjerit, Ketua MTI Jatim Sebut Tarif Belum Sesuai
KPPU Larang Organisasi...
KPPU Larang Organisasi Angkutan Darat Buat Kesepakatan Tarif Angkutan Barang
Catat! Mulai Besok Pelabuhan...
Catat! Mulai Besok Pelabuhan Tanjung Api-Api Berlakukan Tarif Baru
Harga BBM Naik, Sopir...
Harga BBM Naik, Sopir Angkot di Medan Diminta Tahan Diri Tunggu Penetapan Tarif Baru
Rekomendasi
Ilmuwan Klaim Temukan...
Ilmuwan Klaim Temukan Bukti Keberadaan Alien
Hari Kedua JSSL Singapore...
Hari Kedua JSSL Singapore 7’s: Tim U-12 Sapu Bersih Kemenangan dan U-14 Teror Pemuncak Klasemen!
Tarif Trump Bikin Banyak...
Tarif Trump Bikin Banyak Negara Makin Semangat Gabung BRICS
Berita Terkini
Senin, KSOP Batasi Aktivitas...
Senin, KSOP Batasi Aktivitas Bongkar Muat Barang di Pelabuhan Tanjung Priok
2 jam yang lalu
Imbas Macet Parah di...
Imbas Macet Parah di Tanjung Priok, Pelindo Berikan Kompensasi pada Sopir dan Pemilik Kargo
3 jam yang lalu
Karya Seni Kelas Dunia...
Karya Seni Kelas Dunia Hadir di Central Park Jakbar
3 jam yang lalu
Kartu Jakarta Pintar...
Kartu Jakarta Pintar Tahap 1 Disalurkan untuk 43.502 Siswa
4 jam yang lalu
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
4 jam yang lalu
Kisah Pilu Pemuda Bekasi,...
Kisah Pilu Pemuda Bekasi, Tewas usai Disiksa saat Bekerja Scamming di Kamboja
4 jam yang lalu
Infografis
Diskon 20% Tarif Tol...
Diskon 20% Tarif Tol Jakarta-Semarang untuk Mudik Lebaran 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved