1.435 Keluarga Kurang Mampu Terima Bantuan Sambungan Litsrik Gratis dari PLN UID Jabar

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:37 WIB
loading...
1.435 Keluarga Kurang...
Dalam Sehari, Donasi Insan PLN UID Jawa Barat (Jabar) telah menyalakan mimpi 1435 masyarakat prasejahtera peroleh sambungan listrik PLN. Foto/IST
A A A
BANDUNG - Dalam Sehari, Donasi Insan PLN UID Jawa Barat (Jabar) telah menyalakan mimpi 1.435 masyarakat prasejahtera peroleh sambungan listrik PLN.

Pada kesempatan penyambungan Listrik gratis secara serentak di Indonesia tersebut GM PLN UID Jabar, Susiana Mutia, berkesempatan hadir mengunjungi penerima manfaat di Kelurahan Pengasinan, Kecamatan Rawalumbu, Kota Bekasi, Jawa Barat, Rabu (23/10/2024).

Terinspirasi perjuangan pahlawan bangsa membangun negeri, menjelang Hari Pahlawan 2024, seluruh pegawai PLN Unit Induk Distribusi Jawa Barat menggalang donasi kembali demi membangun mimpi masyarakat kurang mampu untuk mendapatkan listrik secara gratis.



Melalui program Light Up the Dream, asa tersebut akhirnya berhasil diwujudkan PLN UID Jabar dengan menyambung listrik secara gratis kepada 1435 keluarga kurang mampu yang tersebar di seluruh unit PLN UID Jabar pada 23 Oktober 2023.

Realisasi ini menambah jumlah keluarga yang mendapat bantuan program ‘Light up the Dream sehingga totalnya 3.134 pelanggan.

Susiana Mutia mengatakan Light Up The Dream merupakan bentuk nyata kepedulian dan kolaborasi insan PLN dalam mewujudkan mimpi energi berkeadilan dengan memudahkan masyarakat prasejahtera untuk memperoleh akses listrik PLN yang aman, nyaman dan terjangkau.

“Sambut Hari Listrik Nasional sekaligus meneladani pengabdian para pahlawan, seluruh insan PLN UID Jabar bahu membahu memberikan sumbangsih bagi masyarakat, khususnya yang belum menikmati listrik PLN,” kata Susiana dalam keterangannya, Rabu (23/10/2024).

Susiana menyampaikan rasa bahagia dan bangganya atas kepekaan sosial insan PLN UID Jabar karena jumlah penerima manfaat bantuan listrik gratis pada 23 Oktober 2024 meningkat 48,11% dari total jumlah penerima LUTD periode tahun 2023 sampai Agustus 2024.

Susiana berharap, gerakan sosial ini akan terus berlanjut sehingga semakin banyak masyarakat yang mendapatkan kebahagiaannya
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Adanya Sumbangan di Jalan Raya Mulai Hari Ini
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Pungutan Sumbangan di Jalan, Ini Kata Warga Bekasi
PLN Pulihkan Pasokan...
PLN Pulihkan Pasokan Listrik di Wilayah Kota Cimahi dan Sebagian Kabupaten Bandung
PLN dan MDA Tandatangani...
PLN dan MDA Tandatangani Perjanjian Pasokan Listrik di Luwu
PLN Bantu Pembangunan...
PLN Bantu Pembangunan SDN 1 Cimarel Kabupaten Bandung Barat
Puskesmas Cipongkor...
Puskesmas Cipongkor Bandung Barat Dapat Bantuan CSR dari PLTA UPPER Cisokan
Nestapa Keluarga Suhadi...
Nestapa Keluarga Suhadi di Pemalang, Tinggal di Gubuk Plastik dan Beralaskan Tanah
43 Ribu Rumah di Lebak...
43 Ribu Rumah di Lebak Banten Ternyata Tidak Layak Huni
INH Sumbang Kendaraan...
INH Sumbang Kendaraan Kemanusiaan ke Pemkab Bogor
Rekomendasi
Cinta Laura Apresiasi...
Cinta Laura Apresiasi Woman Forum 2025 MNC Group Jadi Sumber Inspirasi Perempuan
Apakah Film Pengepungan...
Apakah Film Pengepungan di Bukit Duri Kisah Nyata?
Bertemu Dubes India,...
Bertemu Dubes India, Prabowo Belasungkawa Atas Serangan Terorisme di Kashmir
Berita Terkini
Entaskan Kemiskinan,...
Entaskan Kemiskinan, Baznas RI Luncurkan Program Balai Ternak di Kabupaten Mojokerto
19 menit yang lalu
Polresta Malang Dalami...
Polresta Malang Dalami Rekaman CCTV Terkait Kasus Dugaan Pelecehan Oknum Dokter
40 menit yang lalu
Perkuat Ekonomi Rakyat,...
Perkuat Ekonomi Rakyat, Kemenkop Percepat Pembentukan Koperasi Merah Putih di Jatim
1 jam yang lalu
Motif Pria Bakar Anak...
Motif Pria Bakar Anak 4 Tahun di Tangerang Lantaran Kesal Hubungan Tak Direstui
2 jam yang lalu
Polisi Tangkap 19 Orang...
Polisi Tangkap 19 Orang Buntut Bentrokan di Kemang Jaksel
2 jam yang lalu
Dokter di Malang Buka...
Dokter di Malang Buka Suara, Beberkan Kronologi Tuduhan Pelecehan Seksual yang Menjeratnya
4 jam yang lalu
Infografis
Menko Airlangga: Anggaran...
Menko Airlangga: Anggaran Makan Siang Gratis Diambil dari Dana BOS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved