Kisah Maksum Jauhari, Ulama dan Pendekar Silat Legendaris NU yang Miliki Berbagai Karamah

Selasa, 11 Juli 2023 - 08:33 WIB
loading...
Kisah Maksum Jauhari,...
KH. Maksum Djauhari, ulama dan pendekar silat legendaris NU yang memiliki berbagai karamah. Foto/Ist.
A A A
Keberadaan Ikatan Pencak Silat Pagar Nusa, yang juga diartikan sebagai pagarnya Nahdlatul Ulama (NU) dan bangsa, tak bisa lepas dari nama KH Maksum Djauhari. Ulama yang akrab disapa Gus Maksum tersebut, merupakan salah satu tokoh NU asal Kediri.



Cucu pendiri Ponpes Lirboyo Kediri, KH Abdul Karim tersebut, merupakan pendiri Ikatan Pencak Silat NU Pagar Nusa. Pria kelahiran Kanigoro, Kediri 8 Agustus 1944 ini, sejak kecil telah memiliki kelebihan dan karamah.



Dikisahkan, Gus Maksum mampu melompat dan melayang, dari satu tiang ke tiang yang lainnya di Masjid Kanigoro. Dia juga mampu berputar cepat di atas piring tanpa pecah laksana gangsing, padahal waktu itu dia belum mahir ilmu silat.



Sejak kecil Gus Maksum sudah gemar lelaku batin dan belajar pencak silat, sehingga ketika beranjak dewasa dia lalu melanglang buana ke beberapa daerah di Pulau Jawa, untuk berguru ilmu silat dan kanuragan.

Selain menguasai banyak aliran silat dengan sempurna, dia juga memiliki banyak kemampuan linuwih lainnya. Sehingga namanya identik dengan dunia persilatan, tenaga dalam, dan pengobatan.

Banyak cerita yang berkembang di masyarakat, Gus Maksum pernah melempar seekor sapi seperti melempar sandal. Padahal waktu itu dia masih remaja, dan bobot angkatan yang bisa dilakukannya tidak lebih dari 20 kg.

Kisah Gus Maksum melempar seekor sapi tersebut, terjadi saat dia membantu salah seorang keluarganya, memasang sapi ke alat bajak. Ketika hendak memasang alat tersebut, tiba-tiba sapi itu mengamuk dan dengan cepat menerjang ke arah dada Gus Maksum.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Enggan Dikritik, Amarah...
Enggan Dikritik, Amarah Gajah Mada Berujung Tewasnya Pejabat Kerajaan Majapahit
Kisah 5 Istri Cantik...
Kisah 5 Istri Cantik Jelita Raja Majapahit Raden Wijaya dan Alur Pernikahannya
4 Fakta Kiai Murmo,...
4 Fakta Kiai Murmo, Sosok yang Jadi Inspirasi Pangeran Diponegoro
Mencengangkan! Kecanggihan...
Mencengangkan! Kecanggihan Teknologi Kerajaan Mataram Kuno Bangun Infrastruktur Megah
Kagetnya Tribhuwana...
Kagetnya Tribhuwana Tunggadewi Ditunjuk Jadi Penguasa Perempuan Pertama di Majapahit
Dewi Andong Sari, Sosok...
Dewi Andong Sari, Sosok Ibunda Gajah Mada yang Jarang Diketahui
Kisah Pengkhianatan...
Kisah Pengkhianatan Menantu Kertanagara Raja Singasari saat Bergabung ke Pasukan Jayakatwang
Kekayaan Alam Majapahit,...
Kekayaan Alam Majapahit, Beras Ditukar Keramik hingga Perhiasan dari China dan India
Harlah PP IPNU Ke-71...
Harlah PP IPNU Ke-71 Dukung Pengembangan Generasi Muda Muslim yang Kritis dan Berwawasan Luas
Rekomendasi
PLN EPI-EML Kolaborasi...
PLN EPI-EML Kolaborasi Pasokan Gas di Sistem Kelistrikan Madura
Delon dan Selebritas...
Delon dan Selebritas Tanah Air Ramaikan Play Like Pro, Dukung Kebangkitan Biliar Indonesia
7 Persen Penduduk Gaza...
7 Persen Penduduk Gaza Tewas dan Terluka Akibat Serangan Israel sejak Oktober 2023
Berita Terkini
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
28 menit yang lalu
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan...
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan Pendidikan Lombok lewat CSR Berkelanjutan di Pesantren
1 jam yang lalu
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
3 jam yang lalu
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
3 jam yang lalu
Senang Bermain dan Silaturahmi...
Senang Bermain dan Silaturahmi dengan MNC Peduli, Santri Taman Asuhan Aisyiyah Menteng Harap MNC Group Lebih Maju
4 jam yang lalu
52 Titik Putar Balik...
52 Titik Putar Balik di Pantura Bekasi Ditutup selama Mudik Lebaran 2025
4 jam yang lalu
Infografis
Kantong Teh Melepaskan...
Kantong Teh Melepaskan Jutaan Mikroplastik dan Diserap Sel Usus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved