PT KAI Daop I: Pemudik Meningkat, 38.063 Tiket Kereta Ludes Terjual di H-8 Lebaran

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:22 WIB
loading...
PT KAI Daop I: Pemudik...
Lonjakan pemudik meninggalkan wilayah Jabodetabek melalui Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir, Jakarta mulai terlihat. Foto/SindoNews/muhammad refi sandi
A A A
JAKARTA - Lonjakan pemudik meninggalkan wilayah Jabodetabek melalui Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir, Jakarta mulai terlihat. Pada H-8 Hari Raya Idulfitri atau Lebaran 1446 Hijriah/2025 atau Minggu (23/3/2025) telah terjual 38.063 tiket.

"Pada Minggu, 23 Maret 2025, PT KAI telah menyiapkan 83 perjalanan KA, dengan kapasitas 46.258 seat. Hingga saat ini, 38.063 tiket telah terjual, sehingga tingkat okupansi mencapai 82%," ujar Manager Humas PT KAI Daop 1 Jakarta, Ixfan Hendriwintoko mengatakan di Stasiun Pasar Senen, Minggu (23/3/2025).

"Dari Stasiun Gambir, tingkat okupansi mencapai 57%, dengan 12.030 seat terjual. Dari Stasiun Pasar Senen, okupansi mencapai 104%, dengan 26.033 tiket terjual, melebihi kapasitas normal karena adanya tambahan kapasitas kursi berdiri," katanya.



Ixfan menjelaskan berdasarkan data terbaru per Minggu, 23 Maret 2025, pukul 08.30 WIB, total perjalanan KAJJ dari Daop 1 Jakarta sejak 21 Maret hingga 11 April 2025 mencapai 1.858 perjalanan, dengan kapasitas tempat duduk sebanyak 1.034.928 tempat duduk. "Dari jumlah tersebut, sebanyak 651.971 tiket telah terjual, dengan tingkat okupansi mencapai 63%," ujarnya.

Ixfan mengatakan untuk jumlah perjalanan Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) dari Stasiun Pasar Senen dan Stasiun Gambir mencapai 1.858 perjalanan dengan rincian, Stasiun Gambir melayani 990 perjalanan KA, dengan okupansi 52 persen dan Stasiun Pasar Senen melayani 868 perjalanan KA, dengan okupansi lebih tinggi, yakni 69%.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Diskon PSC dan Avtur...
Diskon PSC dan Avtur Tingkatkan Jumlah Pemudik Pesawat di Dua Bandara DIY
15 Ribu Kendaraan Pemudik...
15 Ribu Kendaraan Pemudik Keluar dari GT Kalikangkung Malam Ini
H-6 Lebaran, Arus Kendaraan...
H-6 Lebaran, Arus Kendaraan Pemudik di Gerbang Tol Cikampek Utama Naik 34,8 Persen
Penting untuk Pemudik,...
Penting untuk Pemudik, Ini Rest Area Alternatif di Tol Cipali KM 166-KM 207
H-6 Lebaran, Sudah 16...
H-6 Lebaran, Sudah 16 Ribu Kendaraan Melintas di Tol Cipali
Arus Mudik Lebaran ke...
Arus Mudik Lebaran ke Sumatera, Pemotor Mulai Padati Pelabuhan Ciwandan Banten
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
52 Titik Putar Balik...
52 Titik Putar Balik di Pantura Bekasi Ditutup selama Mudik Lebaran 2025
H-7 Idulfitri, Volume...
H-7 Idulfitri, Volume Lalu Lintas di Gerbang Tol Cikampek Utama Meningkat
Rekomendasi
Soal Bonus Ojol Rp50.000,...
Soal Bonus Ojol Rp50.000, Wamenaker: Mereka Cuma Pekerja Sambilan
Nobar Indonesia vs Bahrain...
Nobar Indonesia vs Bahrain yang Digelar RCTI+ Tembus 7.000 Orang
Sensasi Ole Romeny!...
Sensasi Ole Romeny! Cetak 2 Gol dalam 2 Laga Perdana, Bikin Netizen Jatuh Hati
Berita Terkini
3 Demonstran Tolak UU...
3 Demonstran Tolak UU TNI di Malang yang Hilang Kontak Ditemukan
8 menit yang lalu
Permukiman Padat Penduduk...
Permukiman Padat Penduduk di Grogol Petamburan Ludes Terbakar, Nihil Korban Jiwa
16 menit yang lalu
Kebakaran Hebat di Grogol:...
Kebakaran Hebat di Grogol: 45 Rumah Semipermanen dan 70 Pintu Kontrakan Ludes, 295 Jiwa Mengungsi
42 menit yang lalu
Momen Raja Majapahit...
Momen Raja Majapahit Redam Pemberontakan Sadeng saat Konflik Gajah Mada dan Kembar
1 jam yang lalu
Dugaan Alih Fungsi Lahan...
Dugaan Alih Fungsi Lahan di Bali, Bos Kampung Rusia Divonis 2 Bulan Penjara
1 jam yang lalu
Jalan Asia Afrika Depan...
Jalan Asia Afrika Depan SUGBK Macet usai Timnas Indonesia Menang atas Bahrain
7 jam yang lalu
Infografis
KAI Mulai Jual 3,5 Juta...
KAI Mulai Jual 3,5 Juta Tiket Angkutan Lebaran 1444 H
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved