4 Kerajaan Nusantara yang Paling Lama Berkuasa, Terakhir Sampai 15 Abad
Selasa, 08 November 2022 - 18:28 WIB
Kerajaan nusantara ini merupakan yang tertua di Indonesia. Kerajaan bercorak Hindu ini telah ada sejak abad ke 4 yang dibuktikan dengan ditemukannya prasasti Yupa, monumen batu yang memuat tulisan bahasa sansekerta.
Diketahui raja pertama di Kalimantan Selatan ini adalah Kudungga. Sementara masa kejayaan kerajaan ini ketika kekuasaan dipegang oleh Raja Mulawarman.
Setelah masa kepemimpinan Raja Mulawarman barulah kerajaan ini dinyatakan runtuh pada tahun 1935. Sehingga masa kekuasaannya ini terhitung 15 abad lebih.
Diketahui raja pertama di Kalimantan Selatan ini adalah Kudungga. Sementara masa kejayaan kerajaan ini ketika kekuasaan dipegang oleh Raja Mulawarman.
Setelah masa kepemimpinan Raja Mulawarman barulah kerajaan ini dinyatakan runtuh pada tahun 1935. Sehingga masa kekuasaannya ini terhitung 15 abad lebih.
(bim)
tulis komentar anda